SuaraKaltim.id - Masih segar dalam ingatan publik terkait kasus penangkapaan Komika Coki Pardede, karena penyalahgunaan narkoba. Coki ditangkap Rabu (1/9/2021) di kediamannya yang berada di Tangerang, dengan barang bukti sabu seberat 0,5 gram.
Ternyata, ada fakta menarik saat kabar itu sudah berhembus. Kedua rekan Coki, yakni Tretan Muslim dan Patrick Effendy menyatakan bahwa mereka sudah mengetahui sahabatnya tersebut adalah seorang pengguna.
Melansir dari Suara.com, pengakuan itu disampaikan keduanya saat menghadiri podcast Deddy Corbuzier, Sabtu (4/9/2021). Secara terbuka Patrick yang merupakan CEO dari Majelis Lucu Indonesia (MLI) membenarkan pertanyaan Deddy yang menyinggung soal apakah dirinya mengetahui sahabatnya, Coki, merupakan pengguna narkoba.
"Lu (Patrick, CEO MLI) itu, dari pihak MLI, tahu nggak kalau Coki pengguna?" tanya Deddy, dikutip Minggu (5/9/2021).
Baca Juga: Pendeta Yeri Ungkap 3 Alasan Coki Pardede Sulit Jauhi Sabu
"Tahu," lugas Patrick singkat.
Mendengar jawaban tersebut, Deddy terkejut. Lantaran sahabat-sahabat Coki itu sudah tahum namun mereka menutup rapat rahasia tersebut.
Deddy pun menanyakan alasan Patrick tak segera menindaklanjuti masalah Coki. Sehingga sang sahabat tak mesti ditangkap atas kasus yang menimpanya kini.
"Kenapa kalau kalian tahu dia pengguna, kalian tidak laporkan, untuk direhab, kenapa dibiarkan?" tanya Deddy.
Lantas, Patrick memberikan dua alasan kenapa dirinya diam selama ini. Alasan pertama, berhubungan dengan pekerjaannya. Lalu yang kedua, karena dirinya tak tahu harus melaporkan kemana dan pada siapa.
Baca Juga: Coki Pardede Ditangkap atas Kasus Narkoba, Anak Bos MLI Menangis
"Satu, dari sisi kerjaan, kontrak segala macam. Tapi yang paling jadi pemikiran berat, harus ke siapa? Ke BNN (Badan Narkotika Nasional) misalnya, kemana? Terus apa yang terjadi?" imbuh CEO MLI itu.
Berita Terkait
-
Agnez Monica Ungkap Alasan Putus Dengan Deddy Corbuzier : Kamu Pria Pertama yang Bikin Aku Aman
-
Sabrina Chairunnisa Lupakan Diet saat Lebaran, Deddy Corbuzier: Sundel Bolong!
-
Kalina Oktarani Tak Terima Azka CorbuzierDihina, Diduga karena Video Nyanyi Bareng TNI
-
Lagi Heboh Kasus Rendang Hilang di Palembang, Deddy Coebuzier Malah Jadi Korban Prank Willie Salim
-
Masak Besar Lagi di Semarang, Willie Salim Dicurigai Bobon Santoso Ledek Warga Palembang
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
APBD Terpangkas Rp 300 Miliar, Pemkab PPU Matangkan Program Kartu Cerdas
-
Libur Lebaran di Beras Basah: 3.000 Pelancong, Mayoritas Wisatawan Lokal
-
Harga Sewa Kapal ke Pulau Beras Basah: Mulai Rp 550 Ribu, Ini Daftarnya!
-
Dua Penghargaan Internasional dari The Asset Triple A Awards 2025 Sukses Diboyong BRI
-
Dari Nganjuk ke Sepaku, Wisatawan Rela Tempuh Perjalanan Jauh Demi IKN