SuaraKaltim.id - Momen libur lebaran objek wisata populer di Bontang, Beras Basah ramai dipadati pengunjung.
Dalam 2 hari terakhir sudah 3 ribu pelancong mengisi libur mereka di Beras Basah.
Badan Penanggulang Bencana Daerah (BPBD) Bontang mencatat pada Rabu (02/04/2025) kemarin. ada 1.729 pengunjung.
Mayoritas dari Bontang sekitar 1.255 orang. Sisanya dari Kukar, Kutim, Paser dan ada 4 orang dari Banjarmasin.
Untuk di hari kedua lebaran pada Selasa (01/04/2025) terdapat 1.315 pengunjing.
Mayoritas juga masih wisatawan lokal Bontang.
"Lumayan banyak di hari 3 lebaran. Ini angka akan bertambah. Karena puncaknya di weekend ini," ucap Usman, disadur dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, Kamis (03/04/2025).
Lebih lanjut BPBD juga menyidak angkutan kapal.
Di sana petugas memastikan pemilik kapal menyiapkan fasilitas jaket pelampung bagi petugas.
Baca Juga: Mudik Lebaran 2025: Arus Penumpang di Pelabuhan Samarinda Naik 10 Persen
Sembari menghimbau adanya cuaca ekstrim yang akan terjadi di beberapa hari ke depan.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Stasiun Samarinda memperkirakan wilayah Kalimantan Timur (Kaltim) berpeluang 80-90 persen terjadi hujan mulai hari ini sampai 10 April, sehingga warga setempat diimbau selalu waspada terhadap dampaknya.
"Ini kami sampaikan juga himbauan cuaca buruk di sekitaran pesisir. Jadi harus waspada," pungkasnya.
Pulau Beras Basah: Pesona Wisata Andalan Kota Bontang
Pulau Beras Basah menjadi salah satu destinasi wisata unggulan di Kota Bontang, Kaltim.
Keindahan pantainya yang berpasir putih dengan air laut jernih menjadikannya daya tarik utama bagi wisatawan lokal maupun luar daerah.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
Terkini
-
5 Link DANA Kaget Terbaru di Hari Minggu, Saldonya Bernilai Rp499 Ribu
-
Belanja Pegawai Ditekan, Kutim Upayakan TPP ASN Tidak Terpangkas
-
Jaga Identitas di IKN, DPRD PPU Siapkan Payung Hukum untuk Adat Paser
-
Dugaan Kriminalisasi Aktivis Lingkungan di Kaltim: MT Ditahan 100 Hari Tanpa Bukti Baru
-
Kutim Terjebak Warisan Lubang Tambang? Bupati ke KPC: Harusnya Jadi Sumber Penghidupan