SuaraKaltim.id - Bagi para traveler, kemudahan dalam melakukan aktivitas berjelajah di sebuah lokasi tentu sangat diharapkan. Inilah yang dilakukan aplikasi PeduliLindungi besutan Kementerian Kesehatan (Kemenkes).
Aplikasi milik Pemerintah Indonesia itu kini sudah bisa diakses di aplikasi online travel agen (OTA). Contohnya seperti tiket.com, yang secara resmi sudah bisa diakses sejak Selasa (5/10/2021) lalu.
Seperti diketahui sebelumnya, fitur safe entrance sudah menjadi aplikasi wajib untuk digunakan ketika memasuki ruang publik.
Melansir dari Suara.com, fitur ini bisa dibuka di laman utama aplikasi tiket.com melalui ikon Safe Entrance via PeduliLindungi. Pengguna tiket.com cukup meng-klik ikon tersebut, lalu memasukkan nama serta NIK untuk check in.
Baca Juga: Anggota DPR RI Ini Akui Vaksinasi Covid-19 untuk Prosedur Administrasi Saja
Fitur Safe Entrance via PeduliLindungi ini tak hanya untuk check in saja, namun juga digunakan untuk check out saat keluar dari ruang publik tersebut.
"Layanan fitur ini kami sediakan guna memudahkan dan melengkapi kebutuhan akses perjalanan sehari-hari masyarakat, sehingga aktivitas safe entrance dapat dilakukan melalui aplikasi tiket.com," tutur Gaery Undarsa, Co-Founder & Chief Marketing Officer, tiket.com dikutip dari sumber yang sama, Kamis (7/10/2021).
Fitur safe entrance sendiri wajib digunakan. Lantaran fungsinya untuk memastikan pengunjung ruang publik sudah divaksinasi Covid-19, sekaligus sebagai alat hitung kapasitas maksimal bagi pengelola ruang publik.
Data pada aplikasi tiket.com juga akan otomatis akan sesuai dengan yang ada di PeduliLindungi, dengan 3 kategori warna berikut:
Merah
Warna merah pada barcode PeduliLindungi artinya pengunjung belum divaksinasi Covid-19 atau bisa juga pengunjung dalam kondisi terpapar atau kontak erat dengan Covid-19. Pengunjung yang memiliki status warna ini tidak diperbolehkan masuk ke tempat umum.
Baca Juga: Menkes Kaget 9.855 Pasien Positif Covid Bebas Berkeliaran: Orang Sakit Nyelonong Masuk Mal
Kuning
Warna kuning artinya pengunjung sudah divaksinasi dosis pertama. Pengunjung bisa diperbolehkan masuk usai petugas melakukan verifikasi lebih lanjut. Pengunjung yang memiliki warna barcode ini wajib menerapkan protokol kesehatan sangat ketat.
Berita Terkait
-
4 Daya Tarik Labuan Bajo yang Bikin Traveler Jatuh Cinta dan Ingin Balik Lagi
-
Telkom Mau Bikin Aplikasi Khusus untuk Pantau Program Makan Bergizi Gratis
-
Heboh Review Jujur Siswa SD Sebut Rasa Menu Ayam MBG Aneh, Netizen Sedih: Sabar ya Dek!
-
Hindari Merokok di Ruang Publik dalam Buku Pelajaran untuk Perokok
-
Kode Promo Tiket.com Desember 2024: Diskon Hingga 80%!
Tag
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Langkah Perempuan Kaltim Menuju Mimpi: Pendidikan Gratis hingga S3
-
Waspada DBD! Kaltim Catat 1.375 Kasus Sejak Awal Tahun
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan