SuaraKaltim.id - Kembali lagi dengan artikel kode redeem Free Fire (FF). Seperti biasa Garena FF rutin merilis kode redeem FF bagi para pemain setianya. Para pemain setia FF juga sangat ingin mendapatkan item-item langka atau legendaris untuk menunjang permainannya.
Beberapa keuntungan yang bisa didapatkan ialah skin, karakter, bundle, weapon, dan lainnya. Hadiah tersebut tentunya didapatkan secara gratis.
Untuk siang hari ini terdapat 21 kode redeem FF buat periode 12 Oktober 2021. Melansir dari Suara.com, berikut ke-21 daftar kode redeem tersebut:
- FF10-TD3C-CA4R (1x Spirit of Booyah (Mask) & Special Ops Loot Crate)
- FF10-X5A8-9WNF (1x Psycho Mania (Head) & 1x Halloween Triple Loot Crate)
- FFIM-GFBV-4CR4 (2x Diamond Royale Voucher, Steffie, 5x Silver FFIM, Ocean Predator)
- FFES-P5MI-MVBN (1x Titanium Weapon Loot Crate)
- FFML-OP64-YBKU (1x 19.999 Diamond)
- FFIM-MIPU-JUC0 (1x M1887 One Punch Man)
- VBVV-MBGD-EQWR (Vourcher Diamond Royale)
- UOPK-KHMN-BFFG (50.000 Diamond)
- ESX2-4ADS-GM4K (Skin AK Naga)
- SRTY-GBOU-6FOP (Upgrade DJ Alok)
- PLHM-FRVC-XZAG (Paloma Karakter)
- QWRS-DYBB-DAMV (Skin Titian Mark Gun)
- 9G8F-S6U4-VGWP (Pet)
- GGHH-YNKO-PT32 (Outfit Skin)
- HGVF-XCVZ-S58M (Diamond)
- POYR-RVNB-FSLP
- FFG5-DYKM-6AJ1
- FF4Q-MNZ5-WXJM
- FF7W-TSU5-22CA
- FF6Q-PMNE-RRQ1
- FKJG-EUVW-XF6N
Untuk mengklaim kode redeem FF 12 Oktober 2021 juga sangat mudah. Pemain cukup mengikuti langkah demi langkah di bawah ini:
Baca Juga: Cara Dapatkan Item Eksklusif Free Fire X Venom: Let There Be Carnage
- Akses situs resmi redemption Reward FF Garena di https://reward.ff.garena.com/id
- Masuk ke akun FF pemain. Terdapat enam pilihan untuk login, Facebook, VK, Google, Huawei, Apple, dan Twitter.
- Masukkan salah satu kode redeem FF 12 Oktober 2021 di atas pada kotak yang tersedia.
- Klik tombol Konfirmasi.
Jika berhasil mengklaim, pemain juga akan mendapatkan hadiah yang langsung masuk ke bagian Vault di dalam game. Umumnya, proses pemberian hadiah kode redeem FF memakan waktu sekitar 30 menit hingga 24 jam.
Kode redeem FF umumnya terdiri dari 12 karakter, kombinasi antara huruf kapital dan angka. Jika lebih dari 12 karakter maka dipastikan itu bukan kode redeem untuk FF.
Selain itu, kode-kode redeem FF di atas kemungkinan besar memiliki batas waktu penggunaan sehingga tidak seluruh kode redeem FF 12 Oktober 2021 dapat diklaim.
Namun, jika pemain belum pernah mengklaim hadiah menggunakan kode di atas, pemain dapat menggunakannya. Semoga beruntung!
Baca Juga: Jajal Konten dan Misi Baru Free Fire "Venom: Let There Be Carnage"
Berita Terkait
-
Cara Mendapatkan Emote Selebrasi Duduk Free Fire (FF), Gaya Ala Marselino Ferdinan
-
Daftar Kode Redeem FF Gratis Spesial Timnas, Terbaru dan Masih Aktif!
-
Kode Redeem FF Topi Jerami, Masih Bisa Diklaim18 April 2025
-
FF Advance Server 2025 Dibuka: Simak Jadwal, Cara Ikut dan Link Download Resmi
-
Mau Skin FF Tapi Diamond Kurang? Link Saldo DANA Kaget Gratis 19 April 2025 Solusinya
Tag
- # Cara Klaim Kode Redeem FF
- # Cara menukar kode redeem FF
- # Daftar kode redeem FF hari ini
- # Daftar kode redeem FF
- # Kode Redeem FF 12 Oktober 2021
- # Kode Redeem FF Hari Ini
- # Kode Redeem FF Oktober
- # Kode redeem FF Selasa 12 Oktober 2021
- # Kode redeem FF terbaru
- # kode redeem FF
- # klaim kode redeem FF
- # kode redeem FF Oktober 2021
- # free fire
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN