SuaraKaltim.id - Viral di media sosial instagram seorang tukang becak menangis sambil meronta-ronta di pinggir jalan. Tukang becak itu nampak sangat sedih lantaran uang hasil kerja kerasnya hilang dicuri.
Beberapa warga yang lalu lalang juga merasa iba. Mereka menghampiri tukang becak itu dan berusaha menghiburnya.
Namun, usaha itu gagal. Tukang becak itu tetap sedih. Dari dirinya menangis dengan posisi baring di aspal, hingga ia duduk, ia tetap menyesali kejadian naas yang menimpa dirinya.
Unggahan video berdurasi beberapa detik itu beredar di akun @memomedsos. Berdasarkan keterangan yang diberikan si admin instagram tersebut, ia menjelaskan apa yang terjadi dengan bapak tukang becak itu.
Baca Juga: CEK FAKTA: Balita Divaksin Jadi Upaya Menuju Pemusnahan Massal Umat Islam, Benarkah?
"Uangnya Hilang Dimaling, Tukang Becak Ini Histeris Sampai Tiduran di Pinggir Jalan," jelasnya, dikutp Rabu (20/10/2021).
Tak berselang lama, karena melihat warga banyak berkumpul, seorang polisi datang dan ikut menenangkan bapak malang tersebut.
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat kejadian itu juga merasa sedih. Namun ada juga yang merasa curiga dengan kejadian yang menimpa tukang becak itu.
"Beneran kah? Takutnya ntar kaya kemaren," sindirnya.
Baca Juga: Lama Ditinggal Merantau, Pria Syok Laptopnya Jadi Sarang Hewan ini
"Ya Allah kok tega sih yg ngambil,, nyari uangx susah seharian narik becakx dn ngk tiap orang naik becak skrg susah,, ngk tega liat bpakx semoga diganti yg lebih banyak rejekix yh pak dn semoga ada org baik yg menolongx ," jelasnya.
Berita Terkait
-
Buat Gebrakan Lagi, Pramono Ingin Pindahkan Patung MH Thamrin ke Jalan Thamrin: Ini Simbol Jakarta
-
Main Film Bareng Taskya Namya Lagi, Luna Maya Girang Bisa Bercanda di Lokasi Syuting
-
Suka Cita Arya, Perankan Sosok Yesus di Prosesi Jalan Salib Gereja Katedral
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Peringatan Jumat Agung, Gereja Katedral Jakarta Gelar Visualisasi Jalan Salib
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN