SuaraKaltim.id - Sejak menikah denganb Atta Halilintar, Aurel Hermansyah terlihat semakin dekat dengan ibu kandungnya, Krisdayanti. Anak pertama dari Anang Hermansyah itu sedang hamil dan makin sering bertemu dengan sang ibu.
Beberapa waktu lalu, Aurel menyambangi rumah Krisdayanti untuk bertemu dengan ayah sambungnya, Raul Lemos yang baru saja kembali dari Timor Leste. Dari unggahan Krisdayanti, momen tersebut terlihat penuh kehangatan.
Salah satu momen bahagia yang juga dibagikan Krisdayanti ialah saat dirinya memeluk sang putri dari belakang. Wajah keduanya terlihat sangat mirip bak kakak beradik.
"Bumil suka makan, mimi suka pelukan," tulis Krisdayanti, dikutip dari matamata.com, Kamis (21/10/2021).
Tanggapan warganet
Warganet langsung meramaikan kolom komentar. Banyak yang menyebut ibu dan anak itu semakin mirip dari hari ke hari.
"Kayak kembar loh mi..sehat2 bumil.. amin," tulis warganet.
"Makin mirip aja mbak KD ma aurel," sahut lainnya.
"Sehat2 bumil dan mbak KD," timpal lainnya.
Baca Juga: Database KPAI Diduga Bocor dan Dijual, Warganet Ngeluh dan Beri Sindiran Keras
"Alhamdulilah.. Happy Family Mi @krisdayantilemos. Bumil @aurelie.hermansyah sehat sampai waktu persalinan," pungkas netizen.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- 7 Rekomendasi Lipstik Mengandung SPF untuk Menutupi Bibir Hitam, Cocok Dipakai Sehari-hari
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Lipstik Halal dan Wudhu Friendly yang Aman Dipakai Sehari-hari, Harga Mulai Rp20 Ribuan
Pilihan
- 
            
              Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
- 
            
              Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
- 
            
              Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
- 
            
              Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
- 
            
              Pabrik Sepatu Merek Nike di Tangerang PHK 2.804 Karyawan
Terkini
- 
            
              Kualitas Hunian di Sekitar IKN Ditingkatkan, 382 RTLH di PPU Direvitalisasi
- 
            
              Pemkot Bontang Tindak Tegas ASN Bolos, TPP dan Gaji Siap Dipotong
- 
            
              Rp 16,8 Miliar Disiapkan Pemprov Kaltim untuk Pemerataan Tenaga Dokter Spesialis di IGD
- 
            
              Tambang Lesu, IKN Muncul Jadi Penyelamat Ekonomi Kaltim
- 
            
              Hidran Tak Aktif, Sprinkler Mati: DPRD Kritik Keamanan Hotel Bumi Senyiur