SuaraKaltim.id - Kasus Covid-19 di Kaltim hari ini menunjukkan angka peningkatan, sebanyak 24 kasus konfirmasi. Berdasarkan laporan yang dirilis Satgas Covid-19, secara berturut di Selasa, (26/10/2021), total mencapai 157.851 kasus terkonfirmasi.
Kenaikkan angka kasus terkonfirmasi tiap daerah hari ini tak ada yang melewati angka 10. Tertinggi ada Balikpapan 7, Samarinda4, Kutai Barat (Kubar), Kutai Kartanegara (Kukar), Kutai Timur (Kutim), Paser, dan Penajam Paser Utara (PPU) masing-masing 2. Lalu Bontang, Berau, dan Mahakam Ulu (Mahulu) masing-masing 1.
Kemudian, pasien sembuh atau selesai isolasi mandiri (Isoman) di Kaltim hari ini ada 30 kasus. Dari penambahan itu, secara ke seluruhan sejak awal pandemi Covid-19 tahun lalu, pasien sembuh sudah sebanyak 152.200 kasus.
Wilayah yang paling tinggi angka kesembuhan pasien Covid-19 secara berurutan ada Balikpapan 9, Samarinda 5, Kubar dan Berau 4, Bontang serta Kutim 3. Lalu ada Kukar 2 kasus. Sisanya Mahulu, Paser, dan PPU 0 kasus kesembuhan.
Baca Juga: Hits: Menkes Sebut Tak Ada Subsidi Tes PCR, Hingga Gangguan Jiwa Akibat Covid-19
Angka kasus meninggal hari ini dilaporkan ada 1 kasus saja yang berasal dari Kutim. Untuk daerah lain seperti Berau, Kubar, Kukar, Mahulu, Paser, PPU, Balikpapan, Bontang, dan Samarinda zero kasus meninggal.
Zona kuning di Kaltim kini bertambah jadi 7 daerah, yakni Mahulu, Berau, Kutim, Kukar, Paser, Bontang dan PPU. Untuk zona oranye sisa Kubar, Balikpapan, dan Samarinda.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Murah Tipe SUV Mei 2025: Harga Setara Motor, Pajak Murah, Perawatan Mudah
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
Pilihan
-
PSSI Bongkar Alasan Tak Panggil Elkan Baggott meski Sudah Sampai di Bali
-
Kurator Didesak Penuhi Hak Karyawan PT Sritex, Tagihan Pembayaran Capai Rp 337 Miliar
-
Menelisik Kinerja Emiten Kongsian Aguan dan Salim
-
Mudah Ditebak, Ini Prediksi Starting XI Timnas Indonesia vs China
-
Muhammadiyah dan BSI Rujuk?
Terkini
-
Warga Resah Pertamax Kosong, Pemkot Balikpapan Cari Jawaban ke Pertamina
-
Transformasi Ekonomi Kaltim Dilirik Taiwan, Fokus pada Industri Hijau dan SDM
-
Lewati Target, Progres Hunian ASN di IKN Capai 98,14 Persen
-
Kejati Kaltim Tahan Dua Tersangka Korupsi Reklamasi Tambang CV Arjuna
-
Pemprov Kaltim Dorong Internet Gratis hingga Pelosok Desa