SuaraKaltim.id - Viral video berdurasi beberapa detik yang memperlihatkan seorang wanita muda menangis memohon kepada pacarnya untuk tak diputusi dalam hubungan pacaran yang mereka jalani.
Wanita tersebut menangis tersedu-sedu sampai sesenggukan dan bersujud kepada pacarnya yang duduk santai di atas motor.
"Nggak mau aku putus, nggak mau," kata wanita itu sembari histeris dan menangis, dikutip Kamis (28/10/2021).
Video itu diunggah ulang oleh akun @memomedsos. Dalam keterangan tulisnya, sang admin menjelaskan bahwa wanita itu benar menangis karena tak mau diputusi oleh sang pacar.
Baca Juga: Viral Pria Buang Kasur Jebol ke Laut, Netizen: Senang Banget Ngerusak Laut Ya?
"Nggak Mau Diputusin, Wanita Ini Memohon Sambil Nangis di Depan Pacarnya," jelas sang admin.
Tanggapan warganet
Warganet yang menyaksikan video itu tentunya memberikan tanggapan berargam. Banyak diantara mereka yang menduga bahwa hubungan yang dijalani kedua sejoli itu sudah ke hal-hal tertentu yang menyebabkan sang wanita benar-benar tak bisa ditinggalkan.
Ada juga yang fokus pada filter instagram yang digunakan wanita itu saat mengambil video tersebut.
"Ada yg sepemikiran ngga? ," tanya warganet lain memulai.
Baca Juga: Terpopuler: Chinatown SIngapura Tutup Akibat Pandemi hingga Ibu Wakilkan Wisuda
"Otakku langsung traveling ," jawab warganet lain menanggapi pertanyaan sebelumnya.
"Cowok be like : mau lanjut ?? Yaudah lanjut itunya," ujarnya.
"Weh habis ketauan selingkuh dia ngab ," timpal yang lain.
"Mau lanjut? 'Jatah preman' say! ," tandasnya.
Hingga berita ini selesai ditulis, unggahan itu sudah ditonton sebanyak 24.065 kali dan disukai sebanyak 1.343 kali oleh warganet.
Berita Terkait
Terpopuler
- Eks Pimpinan KPK: Ustaz Khalid Basalamah Bukan Saksi Ahli, Tapi Terlibat Fakta Kuota Haji
- Jahatnya Sepak Bola Indonesia, Dua Pemain Bidikan Persija Ditikung di Menit Akhir
- 5 Rekomendasi Bedak Tahan Air dan Keringat Murah: Anti Luntur Sepanjang Hari
- Klub Impian Masa Kecil Jadi Faktor Jay Idzes Terima Pinangan Aston Villa
- 6 Mobil Bekas 7 Seater Termurah: Nyaman untuk Keluarga, Harga di Bawah Rp 70 Juta
Pilihan
-
Azizah Salsha, Istri Pratama Arhan Dihujat Habis-habisan Promosi Piala Presiden 2025
-
Diogo Jota Tewas di Jalanan Paling Berbahaya: Diduga Pakai Mobil Sewaan
-
Riau Bangga! Tarian Anak Pacu Jalur Viral Dunia, Ditiru Bintang PSG hingga Pemain AC Milan
-
Baru Jabat 4 Bulan, Erick Thohir Copot Dirut Bulog Novi Helmy Prasetya dan Disuruh Balik ke TNI
-
Resmi! Ramadhan Sananta Gabung ke Klub Brunei Darussalam DPMM FC, Main di Liga Malaysia
Terkini
-
7 Syarat Debt Collector Pinjol Boleh Tagih Utang ke Kantor Konsumen, Melanggar Bisa Dipenjara!
-
6 Kebiasaan Jelang Tidur yang Ampuh Jaga Kesehatan Otak, Wajib Coba Agar Hidup Berkualitas!
-
Seleksi Direksi BUMD Kaltim 2025 Resmi Dibuka, Ini Syarat Lengkapnya
-
Pemetaan Ormas Dipercepat, DPRD Kaltim: Demi Keamanan dan Investasi di IKN
-
Buruan! Saldo Gratis DANA Kaget Hari Ini Sudah Tersebar, Cek Link-nya