SuaraKaltim.id - Ivan Gunawan memanggil Nikita Mirzani sebagai kembaran. Hal itu dilakukan oleh desainer ternama Indonesia itu saat dirinya sudah menyelesaikan karantina usai kembali dari Turki ke Tanah Air.
Ia bertemu dengan ibu tiga orang anak itu pada Selasa (2/11/2021) kemarin. Dari unggahan instagram story Nikita, nampak keduanya saling sapa dan senang ketika berjumpa bersama.
Nikita menyinggung perubahan tubuh Ivan. Yang dimana, pria berbadan tinggi besar tersebut nampak lebih kurusan dibandingkan yang terakhir Nikita lihat.
"Kurusan loh," ujar Nikita disadur dari matamata.com, Rabu (3/11/2021).
Baca Juga: Namanya Dicatut untuk Penipuan, Ivan Gunawan: Masih Aja Ada yang Percaya
Ivan pun langsung menyapa balik Nikita. Ia menyebut pemain Nenek Gayung tersebut sebagai kembarannya.
"Hai kembar," kata Ivan Gunawan.
"Hai kak," sapa Nikita Mirzani.
Ivan kemudian menceritakan mengapa dirinya memanggil Nikita kembarannya. Hal ini karena keduanya sama-sama melakukan operasi wajah.
"Sekarang gue kalo foto dibilang mirip lu," kata Ivan.
Baca Juga: Video Lama Beredar, Nikita Mirzani Merasa Diadu Domba dengan Cinta Laura: This is Crazy
"Masa?" tanya Nikita Mirzani.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Ivan Gunawan Puji Kecantikan Luna Maya Saat Siraman dan Akad Nikah: Cantiknya Itu Tulus
-
Datang Langsung ke Pernikahan Luna Maya, Ivan Gunawan Akui Dirinya Tertekan
-
Vadel Badjideh Makin Merana di Penjara: Curhat Pilu Soal Kelanjutan Kasus Laura Meizani!
-
Deretan Unggahan Haru Artis Sambut Pernikahan Luna Maya-Maxime Bouttier, Terbaru Raffi Ahmad
-
Kasusnya Tak Kunjung Naik Sidang, Vadel Badjideh Mulai Mengeluh di Penjara
Tag
Terpopuler
- Olok-olok Sepak Bola Indonesia, Erick Thohir 'Usir' Yuran Fernandes
- Ramadhan Sananta Umumkan Mau Pensiun dari Sepak Bola
- Selamat Datang 3 Pemain Keturunan Calon Naturalisasi Timnas Indonesia Jelang Lawan China dan Jepang
- Welcome Back Timnas Indonesia Elkan Baggott, Patrick Kluivert Lempar Kode
- Pupus Harapan Pascal Struijk untuk Bela Timnas Indonesia Lawan China
Pilihan
-
Mengenal Ritual Buddha Tantrayana pada Kremasi Murdaya Poo di Bukit Dagi Borobudur
-
Puspo Wardoyo Menangkan Gugatan Perdata di PN Solo, Objek Dinilai Hakim Tak Jelas
-
Tak Hadir di Sidang Mediasi Kasus Dugaan Ijazah Palsu, Jokowi Buka Suara
-
DPR Cecar Dirut Garuda Soal "Gelombang" Eks Karyawan Lion Air Bergaji Tinggi
-
6 Rekomendasi HP Murah RAM Besar Tahun 2025, Harga di Bawah Rp3 Juta
Terkini
-
Jika Tak Ada Progres, DPRD Ancam Bentuk Pansus Kasus Tambang Ilegal KHDTK Unmul
-
Unmul Desak Penegakan Hukum Tambang Ilegal di Hutan Pendidikan
-
IKN Butuh Talenta Lokal, PPU Gandeng UGM Siapkan SDM Masa Depan
-
Skandal Gaji ASN di Dinkes Berau: Rp1,2 Miliar Raib, Staf Bendahara Ditahan
-
Saldo Gratis hingga Rp150 Ribu, Begini Cara Dapat Dana Kaget untuk Liburan