SuaraKaltim.id - Viral di media sosial Instagram seekor buaya terpantau warga masuk belat. Belat sendiri merupakan alat perangkap buat ikan. Buaya tersebut terjerat perangkap di kawasan Pantai Corong.
Berdasarkan unggahan dari @penajam_terkini, nampak seorang pria diduga berusaha untuk mengeluarkan hewan ganas tersebut. Kemudian, seorang pria yang merekam aksi pria itu juga membenarkan apa yang terjadi.
"Buaya masuk belat," katanya dikutip Jumat (5/11/2021).
Pria yang merekam video tersebut juga menjelaskan bahwa buaya itu diduga merupakan buaya muara.
Baca Juga: Anak Kos Seminggu Gak Keluar Kamar, Pas Dicek Ibu Kos Ternyata...
"Muara," ucapnya singkat.
Keterangan tulis yang diberikan admin pun cukup jenaka. Sang admin mengatakan bahwa hewan tersebut seperti sesuatu yang ada di daratan.
"Kok mirip yang di darat ya, diam-diam menghanyutkan," sindirnya.
Tanggapan warganet
Unggahan tersebut tuai komentar warganet. Ada yang memberikan tanggapan lucu terkait unggahan tersebut.
Baca Juga: Belanja Barang Lewat Online Shop, Wanita Syok Paketnya Getar-getar Pas Sampai Rumah
"Masih mau ikam berenangan (masih mau kamu berenang)," sindirnya.
Berita Terkait
-
Lisa Mariana Kenang Masa Lalu Turun 20 Kilogram Bobotnya Dalam 2 Bulan
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN