SuaraKaltim.id - Hubungan antara Dinar Candy dan Ridho lllahi dikabarkan sempat putus dan berakhir. Namun demikian belakangan Dinar Candy mengungkap bahwa dirinya hanya nge-prank Ridho Illahi.
Diketahui keduanya malah pacarana lagi bahkan sudah melakukan prosesi lamaran. Hal itu terlihat dalam video yang dibagikan akun gosip @lambegosiip. Dinar dan Ridho yang sedang duduk berdua itu dicecar oleh temannya soal lamaran.
Tampak Dinar memamerkan cincin yang ia kenakan. Cincin pemberian Ridho itu membuat temannya penasaran.
"Ini lu dilamar, terima cincinya doang apa beneran mau?" tanya seorang teman Dinar.
"Ini tanda jadian," jawab Dinar. "Oh bukan dilamar?" tanya temannya lagi.
Ridho langsung menegaskan bahwa sebenarnya ia sudah beberapa kali melamar Dinar.
"Gue yang pasti udah beberapa kali ngelamar dia," kata Ridho.
Ia pun menjelaskan maksud memberi DJ cantik itu cincin. Ia bakal menikahi Dinar kapanpun sang kekasih siap untuk menikah.
"Ini kaya tanda perkataan kapanpun kamu siap nikah bilang (ke aku), aku siap," ucap Ridho.
"Iya sayang, iya," jawab Dinar.
Berita Terkait
-
Dituduh Punya Utang Rp 5 Miliar ke Dinar Candy, Fitri Salhuteru: Sinting!
-
Dinar Candy Akui Keras Kepala Sejak Kecil, Sang Ayah Mengeluh: Dia Ngeyel
-
Dinar Candy Pernah Dicambuk Ayah yang Ustaz saat Remaja, di Depan Banyak Orang
-
Ditipu Mantan Pacar Sampai Ratusan Juta Rupiah, Lina Mukherjee: Aku Gak Pernah Disentuh Dia, Rugi!
-
Selain Ridwan Kamil, Lisa Mariana Ngaku Pernah Jadi Simpanan Banyak Pejabat Lain
Terpopuler
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Rekomendasi Lipstik Mengandung SPF untuk Menutupi Bibir Hitam, Cocok Dipakai Sehari-hari
- 7 Lipstik Halal dan Wudhu Friendly yang Aman Dipakai Sehari-hari, Harga Mulai Rp20 Ribuan
Pilihan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
-
Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
-
Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
-
Pabrik Sepatu Merek Nike di Tangerang PHK 2.804 Karyawan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah mulai Rp 1 Jutaan, Cocok untuk Ojol!
Terkini
-
Kualitas Hunian di Sekitar IKN Ditingkatkan, 382 RTLH di PPU Direvitalisasi
-
Pemkot Bontang Tindak Tegas ASN Bolos, TPP dan Gaji Siap Dipotong
-
Rp 16,8 Miliar Disiapkan Pemprov Kaltim untuk Pemerataan Tenaga Dokter Spesialis di IGD
-
Tambang Lesu, IKN Muncul Jadi Penyelamat Ekonomi Kaltim
-
Hidran Tak Aktif, Sprinkler Mati: DPRD Kritik Keamanan Hotel Bumi Senyiur