SuaraKaltim.id - Anak kecil memang selalu bisa memberikan hiburan tersendiri bagi orang dewasa. Ucapan mereka yang jujur dan menghibur selalu memberikan kebahagiaan.
Seperti video yang viral ini. Seorang anak laki-laki sudah dinobatkan sebagai seorang sad boy sejak dini. Anak lelaki itu diduga menyukai seorang anak perempuan yang merupakan teman sepermainannya.
Dari seorang pria yang juga merekam aksi jenaka kedua anak tersebut, pria itu mengatakan bahwa anak lelaki tersebut menyukai anak perempuan itu.
"Eh katanya Adit suka sama kamu," kata pria itu, dikutip Senin (22/11/2021).
Sontak anak lelaki itu langsung menyangkal. Ia langsung dengan tegas mengatakan bahwa ucapan pria tersebut mengada-ngada. Lalu diakhiri dengan senyuman.
"Eh eh siapa yang bilang?," ujar anak lelaki itu.
Si pria dewasa juga tak mau kalah. Ia mengatakan bahwa pernyataan anak lelaki itu barusan disampaikan kepadanya.
"Halah kamu yang bilang tadi. Kamu mau ndak? Mau ndak?" tanya pria tersebut kepada anak perempuan itu.
Jawaban menohok dari bocah perempuan itu langsung mengundang decak tawa. Dia menolak pernyataan anak lelaki itu karena fisiknya.
Baca Juga: Viral Pembalap di Sirkuit Mandalika Terciduk Kencing Sembarangan, Publik: Bagian Ritual
"Aku tidak mau (dia) jelek," terangnya.
Dari situlah sang anak lelaki itu dinobatkan sebagai seorang sad boy sejak dini.
Keterangan tulis sang admin pun tak kalah menarik. Ia mengatakan hal senada dan memberikan tagar #SaveAdit.
"Sad boy sejak dini #SaveAdit," terangnya.
Tanggapan warganet
Unggahan video dari @info_kukar itu sontak ramai dikomentari warganet. Mereka banyak yang kasian kepada anak lelaki yang diduga bernama Adit tersebut.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
Pilihan
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
-
Jokowi Angkat Bicara Soal Dugaan Korupsi Mantan Menag Yaqut: Saya Tidak Pernah Perintahkan Korupsi!
Terkini
-
Kaltim Matangkan Skema Pengelolaan Karbon untuk Kelestarian Hutan Primer
-
Honda Brio dan Toyota Etios Valco, Mobil Bekas Cocok buat Pegawai Honorer
-
Adu Performa Panther LM vs Kijang LGX: Harga 70 Jutaan, Mana yang Terbaik?
-
Pilih Mobil Bekas Innova atau Grand Livina? Fitur Modern, Kenyamanan Ekstra
-
5 Mobil Bekas 'Sejuta Umat' Selain Avanza, Pilihan Terbaik buat Low Budget