SuaraKaltim.id - Viral di media sosial Instagram beberapa rambu jalanan yang berada di Jalan Poros Samarinda-Tenggarong dirusak oleh oknum yang tak bertanggung jawab. Beberapa rambu yang copot itu itu di foto dan diabadikan, kemudian diunggah di akun @info_kukar.
Dari keterangan foto yang diberikan sang admin, ia menjelaskan bahwa terdapat beberapa rambu yang lepas.
"Sejumlah rambu-rambu lalulintas yang terpasang di jalur 2 poros Tenggarong-Samarinda dikabarkan dirusak oleh oknum orang yang tidak bertanggung jawab, (Rabu (24/11/2021)," katanya dikutip Kamis (25/11/2021).
Tak hanya memberikan keterangan dalam foto yang ia unggah. Sang admin juga memberikan penjelasan lain dari keterangan tulis yang ia berikan.
"Sejumlah tanda rambu-rambu lalulintas yang terpasang di jalur dua poros Tenggarong-Samarinda ditemukan dalam kondisi rebah/dirusak oleh orang yang tidak bertanggung jawab dini hari tadi, Pengerusakan tersebut cukup membahayakan pengendara yang melintas karena rambu-rambu yang dirusak tersebut membentang di badan jalan," tuturnya.
Tanggapan warganet
Unggahan itu pun ramai dikomentari oleh warganet. Banyak dari mereka yang berang dengan apa yang dilakukan oleh oknum tak bertanggung jawab tersebut.
"Gabut nya anak cucu dajjal," katanya.
"Asal habis dipoto..dibenerin ya om,' ucapnya.
Baca Juga: Pemuda Nekat Pakai Kostum Doraemon Saat Pertunangan, Aksinya Bikin Terenyuh
"Sumpah ini tuh gabut atau gimana sih. Ada masalah apa sama rambu sampai diajak gelut gitu.. terkadang kalo udah kambuh penyakit G**a itu suka gak kekontrol yaa," terangnya.
"Gabut kali," terangnya.
"Pepalkan rambu tu kemuha pelaku...," jelasnya.
"Salam dari kukar ," tuturnya.
"Gabutnya ngga ngotak :)," ujarnya.
"Harus ditangkep sih ini pelakunya.. Membahayakan pengendara yg lewat lho itu, apalagi ada rambu yg melintang," lugasnya.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Penampakan Rumah Denada yang Mau Dijual, Lokasi Strategis tapi Kondisinya Jadi Perbincangan
- Belajar dari Tragedi Bulan Madu Berujung Maut, Kenali 6 Penyebab Water Heater Rusak dan Bocor
- Prabowo Disebut Ogah Pasang Badan untuk Jokowi Soal Ijazah Palsu, Benarkah?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Ketiga 13-19 Oktober 2025
- 4 Mobil Listrik Termurah di Indonesia per Oktober 2025: Mulai Rp180 Jutaan
Pilihan
-
Warisan Utang Proyek Jokowi Bikin Menkeu Purbaya Pusing: Untungnya ke Mereka, Susahnya ke Kita!
-
Tokoh Nasional dan Kader Partai Lain Dikabarkan Gabung PSI, Jokowi: Melihat Masa Depan
-
Proyek Rp65 Triliun Aguan Mendadak Kehilangan Status Strategis, Saham PANI Anjlok 1.100 Poin
-
Pundit Belanda: Patrick Kluivert, Alex Pastoor Cs Gagal Total
-
Tekstil RI Suram, Pengusaha Minta Tolong ke Menkeu Purbaya
Terkini
-
CEK FAKTA: Bukan Teguran Megawati, Video Purbaya yang Viral Itu Hasil Editan
-
CEK FAKTA: Waspada! Akun pln-__id Gunakan Nama Presiden Prabowo untuk Menipu Pengguna
-
BK DPRD Kaltim Panggil Anggota Dewan AG, Diduga Langgar Etika di Media Sosial
-
PPU Pacu Akses Air Bersih di Sekitar IKN Lewat Skema Pamsimas Desa
-
Oknum Terduga Pelaku SPK Fiktif di Bontang Ternyata Sudah Dipecat Sejak Mei