SuaraKaltim.id - Viral di media sosial Instagram kondisi jalanan rusak yang ada di Kutai Kartanegara (Kukar). Nampak dari video, kondisi jalanan tersebut berlumpur dan ada beberapa mobil yang berusaha untuk melewati jalan tersebut.
Dari unggahan @info_kukar, ia mengaku bahwa video yang diunggah merupakan dokumentasi dari warga yang diduga melintasi jalanan tersebut.
"Kondisi akses jalan di kawasan Desa Giri Agung, Kecamatan Sebulu, Kabupaten Kutai Kartanegara sore tadi, Rabu (8/12)," kata sang admin dikutip dari keterangan tulis yang ia berikan, Kamis (9/12/2021).
Tanggapan warganet
Baca Juga: Berperilaku Kasar ke Ibu Mertua yang Mengurusnya, Komandan ke Koptu Mesman: Malu Saya
Unggahan itu ramai dikomentari warganet. Banyak dari mereka yang menyayangkan situasi darurat seperti itu justru tak digubris oleh pemerintah.
Warganet juga banyak menyindir beberapa harga yang naik mulai dari kebutuhan pokok hingga batu bara yang merupakan komoditas Kaltim, namun tak memberikan dampak apapun kepada masyarakat.
"Ayo dong pemerintah dimana di saat rakyat memilihmu," katanya.
"Yuhuuu makin tahun makin mantap ," sindirnya.
"Harga minyak naik Lombok naik hasil pertambangan batu bara triliunan akses jalanan mulus tanpa ada hambatan lubang dan kubangan ," sambungnya.
Baca Juga: Siskaeee Minta Maaf, Ingin Kasusnya Tak Dihubungkan dengan Keluarga
"Terakhir lalu situ 2018 jalan nya masih berlubang biasa, sekarang sudah makin parah," lanjutnya.
"Lebih mantap cat jembatan ," timpalnya.
"Cat jembatan aja . ndik penting dah jalanan ni . maseh baik . maseh hisa dilewati ," tambahnya.
"Ntah kapan baik nya jalanan Kalimantan ini, padahal semua isi nya sudah dikeluarkan untuk daerah luar. Tapi kenapa untuk daerah sendiri belum terjamah juga.," tandasnya.
Hingga berita ini selesai ditulis, unggahan tersebut sudah disukai sebanyak 4.163 kali oleh warganet.
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- Eks Pimpinan KPK: Ustaz Khalid Basalamah Bukan Saksi Ahli, Tapi Terlibat Fakta Kuota Haji
- Jahatnya Sepak Bola Indonesia, Dua Pemain Bidikan Persija Ditikung di Menit Akhir
- 5 Rekomendasi Bedak Tahan Air dan Keringat Murah: Anti Luntur Sepanjang Hari
- Klub Impian Masa Kecil Jadi Faktor Jay Idzes Terima Pinangan Aston Villa
- 6 Mobil Bekas 7 Seater Termurah: Nyaman untuk Keluarga, Harga di Bawah Rp 70 Juta
Pilihan
-
Riau Bangga! Tarian Anak Pacu Jalur Viral Dunia, Ditiru Bintang PSG hingga Pemain AC Milan
-
Baru Jabat 4 Bulan, Erick Thohir Copot Dirut Bulog Novi Helmy Prasetya dan Disuruh Balik ke TNI
-
Resmi! Ramadhan Sananta Gabung ke Klub Brunei Darussalam DPMM FC, Main di Liga Malaysia
-
CORE Indonesia: Ada Ancaman Inflasi dan Anjloknya Daya Beli Orang RI
-
Bukan Patrick Kluivert, Ini Pelatih yang akan Gembleng Mauro Ziljstra dalam Waktu Dekat
Terkini
-
7 Syarat Debt Collector Pinjol Boleh Tagih Utang ke Kantor Konsumen, Melanggar Bisa Dipenjara!
-
6 Kebiasaan Jelang Tidur yang Ampuh Jaga Kesehatan Otak, Wajib Coba Agar Hidup Berkualitas!
-
Seleksi Direksi BUMD Kaltim 2025 Resmi Dibuka, Ini Syarat Lengkapnya
-
Pemetaan Ormas Dipercepat, DPRD Kaltim: Demi Keamanan dan Investasi di IKN
-
Buruan! Saldo Gratis DANA Kaget Hari Ini Sudah Tersebar, Cek Link-nya