SuaraKaltim.id - Viral di media sosial Instagram momentum persidangan Vanessa Angel yang dihadiri keluarga besar dari suaminya, Bibi Adriansyah. Nampak dari persidangan, seluruh keluarga besar Faisal Adriansyah hadir.
Mulai dari sang istri, Frans Faisal, Fadly Faisal, dan Fujianti Utami. Seluruh keluarga dari sang suami nampak duduk, menunggu, dan memeluk Vanessa Angel.
Video itu kembali viral dan diunggah oleh salah satu akun gosip, @komentatorpedas. Dari keterangan sang admin, nampak ia menyinggung ketulusan yang diberikan keluarga almarhum Bibi yang tak diberikan keluarga Vanessa kepada almarhumah.
"Dimana sih nyari keluarga kayak gini? mereka enggak cuma nerima kekurang tapi juga ngasih dukungan penuh, mencintainya tulus apa adanya. Mewek melihat ini, memang Tuhan itu Maha Adil ya say. Ada yang dikeluarga sendiri mendapatkan kasih sayang utuh, tapi dikeluarga mertua diabaikan. Beda dg Almh, dikeluarga sendiri dia tidak mendapatkan itu, tapi ia dapatkan dari keluarga suaminya.," jelasnya, dikutip Rabu (22/12/2021).
Baca Juga: Viral, Detik-detik Saat Kiper Tornado FC Meninggal Dunia
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat video itu ramai memberikan komentar. Banyak dari mereka yang merasa tersentuh dengan ketulusan yang didapatkan Vanessa Angel bersama keluarga Bibi Adriansyah. Bahkan, tak jarang ada warganet yang membandingkan ketulusan tersebut dengan keluarga Doddy Sudrajat.
"Telat aq ngefans sm keluarga alm vanes dan bibi,bener2 keluarga yg tulus," katanya.
"Sumpah gw klau jdi Vanessa jgankan duit bulanan. Duit serebu aja ogah gw ksih," ujarnya.
"Doddy pasti bilang gadiundang deh ," sindirnya.
Baca Juga: Potret Lawas Bersama Soeharto Kunjungi Kerajaan Belgium, Fesyen Ibu Tien Banjir Pujian
"Menangis ku melihat ini, sampai diulang ," sambungnya.
Berita Terkait
-
Lisa Mariana Kenang Masa Lalu Turun 20 Kilogram Bobotnya Dalam 2 Bulan
-
Haji Faisal Ayah Fuji Ulang Tahun ke-56, Ucapan Venna Melinda Tuai Sorotan
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Kemenag Targetkan Peningkatan Indeks Kepuasan Jemaah Haji 2025
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN