SuaraKaltim.id - Kasus Covid-19 di Kaltim hari ini menunjukkan angka peningkatan, sebanyak 4 kasus konfirmasi. Berdasarkan laporan yang dirilis Satgas Covid-19, secara berturut di Minggu (16/1/2022), total mencapai 158.384 kasus terkonfirmasi.
Beberapa daerah yang menyumbangkan angka penambahan ialah Kutai Timur (Kutim) dan Samarinda masing-masing 2 kasus.
Untuk Berau, Kutai Barat (Kubar), Kutai Kartanegara (Kukar), Mahakam Ulu (Mahulu), Paser, Penajam Paser Utara (PPU), Balikpapan dan Bontang zero kasus terkonfirmasi.
Kemudian, pasien sembuh atau selesai isolasi mandiri (Isoman) di Kaltim hari ini ada 1 laporan. Secara ke seluruhan sejak awal pandemi Covid-19 tahun lalu, pasien sembuh sudah sebanyak 152.892 kasus.
Wilayah yang paling tinggi angka kesembuhan pasien Covid-19 hari ini ada di Paser dengan 1 kasus.
Angka kasus meninggal hari ini tidak ada laporan. Dari awal hingga kini total keseluruhan kasus meninggal akibat Covid-19 di Kaltim capai 5.455 kasus.
Zona kuning di Kaltim kini bertambah, alias ada 9 kabupaten dan kota di Benua Etam. Mahulu satu-satunya daerah yang berada di zona hijau. Sedangkan, untuk zona oranye dan zona merah terpantau nihil di Bumi Mulawarman.
Baca Juga
Komentar
Berita Terkait
-
Update COVID-19 Jakarta 19 Mei: Positif 90, Sembuh 181, Meninggal 0
-
IDI Setuju Kebijakan Pelonggaran Penggunaan Masker
-
Mahulu Masuk Zona Kuning, Penambahan Pasien Covid-19 di Kaltim Ada 9 Orang
-
Gelar Vaksinasi, Polres Bontang Beri Gula dan Sirup ke Warga yang Sudah Divaksin
-
Vaksin Covid-19 Mengandung Magnet dan Microchip, Mitos atau Fakta?
Terpopuler
-
Blak-blakan, Refal Hady Akui Menginginkan Wanita Mirip Indah Permatasari
-
Didobrak karena Lama Menunggak, Pemilik Kost Ini Terkejut Temukan Ratusan Botol Berisi Air Kencing di dalam Kamar
-
Onadio Leonardo Lakukan Puasa Berkat Sering Main dengan Habib Ja'far, Warganet: Yok Bisa Yok
-
Dapatkan Emerald Power M1887, Ini 22 Kode Redeem FF 16 Mei 2022
-
Setelah Penantian Panjang, Reaksi Pria Ini Bikin Haru Saat Dihadiahi Kado Ulang Tahun Foto USG Istrinya
-
18 Orang di Indonesia Alami Gejala Hepatitis Akut, Hilang Nafsu Makan hingga Mual dan Muntah
-
Jika Diasuh Doddy Sudrajat, Farhat Abbas Sebut Gala Sky Bakal Makmur, Warganet Nyinyir: Kerjaan Aja Gak Ada