SuaraKaltim.id - Viral di media sosial (Medsos) Instagram, seorang wanita mengacungkan jari tengahnya kepada seorang polisi lalu lintas. Aksinya itu dilakukan di sebuah perempatan lampu merah.
Diduga wanita itu marah dan kesal kepada aparat tersebut, lantaran menegurnya karena tidak memakai helm di perempatan lampu merah. Usai ditegur, wanita itu memang langsung menggunakan helmnya, namun setelah memakai helm, dia justru mengacungkan jari tengah saat polisi itu berbalik membelakangi dirinya.
Aksi wanita tersebut direkam oleh salah seorang pengendara mobil yang persis di belakang wanita tersebut. Pria yang merekam itu mengatakan apa yang dilakukan polisi itu sudah benar. Ia justru bingung dengan wanita yang justru kesal karena ditegur untuk menggunakan helm.
"Enggak salah kok (ditegur)," kata pria itu dalam video rekaman tersebut, dikutip Rabu (19/1/2022).
Baca Juga: Viral, Video Detik-detik Pria Mabuk di Depan Bima Arya Saat Tutup THM Zentrum Bogor
Video itu diunggah oleh akun @memomedsos. Sang admin menjelaskan secara detail tentang peristiwa tersebut di keterangan tulisnya.
"Seorang wanita mengacungkan jari tengah ke arah polisi di persimpangan lampu merah Pasar Rebo, Jakarta Timur. Wanita tersebut diduga tak terima setelah ditegur polisi lantaran tak memakai helm," terangnya.
Tanggapan warganet
Warganet yang menyaksikan video tersebut ramai memberikan komentar. Mereka menilai apa yang dilakukan wanita tersebut norak dan tak patut untuk ditiru.
"Paan sih norak. Dikata keren kali acungin jari tengah. Elu yang salah, elu yang sewot.," ucapnya.
Baca Juga: Santuy Makan Mi Instan di Tengah Banjir Setinggi Perut, Aksi Cowok Berambut Pirang Ini Bikin Heran
"Sok keras beraninya dibelakang," ujarnya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Ulasan Novel Viral: Ketika Ketenaran Mengubah Segalanya, Dunia Tak Lagi Sama
-
Viral Aksi Guru Gunting Seragam Murid di Tengah Lapangan Tuai Pro Kontra
-
G-Dragon Jadi Sorotan Lantaran Tag Sana TWICE di Unggahan Konser Coldplay
-
Edits Resmi Diluncurkan ke Indonesia, Aplikasi Buatan Meta Pesaing CapCut
-
Bye-Bye Ribet! Canon EOS R50 V, Kamera One-Hand Operation untuk Kreator Konten Kekinian
Tag
Terpopuler
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
- Pemain Sinetron Inisial FA Ditangkap Kasus Narkoba, Siapa?
- 5 Rekomendasi Serum Mencerahan Wajah: Tersedia di Indomaret, Harga Mulai Rp18 Ribuan
Pilihan
-
5 Rekomendasi Smartwatch Harga di Bawah Rp 500 ribuan, Terbaik April 2025
-
Klaim Pemerintah Soal LG Batalkan Investasi Rp130 T, Rosan: Kami yang Putus!
-
Harga Emas Antam Lagi-lagi Merosot Jadi Rp1.969.000/Gram Hari Ini
-
Daftar 12 Provinsi Gelar Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor Tahun Ini
-
Ustaz Abdul Somad Resmi Jabat Direktur LP3N
Terkini
-
Bernilai Ratusan Ribu, Buruan Cek DANA Kaget Gratis Siang Ini
-
Link DANA Kaget Bikin Heboh, Buruan Rebut Saldo Gratis!
-
SELAMAT! DANA Kaget Gratis Untukmu, Mumpung Banyak Promo Belanja
-
Kejutan Pagi-pagi, DANA Kaget Gratis Bernilai Ratusan Ribu Rupiah
-
Diduga Diusir, Pasien Balita di RSUD AWS Samarinda Ternyata Alami Risiko Medis Tinggi