SuaraKaltim.id - Kecelakaan maut Balikpapan menjadi pelajaran untuk kita semua dalam berkendara. Salah satunya cara mengatasi rem blong pada mobil. Sebab banyak kecelakaan fatal yang diakibatkan oleh rem blong.
Rem blong adalah disfungsi rem yang menyebabkan sistem pengereman tidak bekerja dengan baik, bahkan tidak berfungsi sama sekali.
Berikut cara mengatasi rem blong dikutip dari Hops:
1. Terus memompa rem
Jika saat mengendarai mobil diketahui bahwa rem mendadak blong, langkah yang bisa diambil adalah terus memompanya. Rem harus terus dipompa agar tekanannya bisa kembali seperti sedia kala.
2. Menurunkan gigi transmisi
Cara sebelumnya adalah yang paling mudah untuk mengatasi rem blong. Namun, jika cara pertama tidak berhasil maka turunkan gigi transmisinya. Manfaatkanlah efek dari engine brake dengan menurunkan gigi transmisi.
3. Gunakan rem tangan
Jika cara pertama dan kedua masih gagal, bisa dipergunakan rem tangan. Harus ekstra hati-hati ketika hendak melakukannya. Ketika akan mengerem, lakukanlah secara perlahan. Caranya tarik rem tangan secara hati-hati dan rasakan gigitannya di bagian caliper roda.
4. Tekan tombol lampu hazard dan klakson
Sebenarnya, jika mobil mendadak mengalami rem blong, yang perlu dilakukan adalah langsung tekan klakson dan nyalakan lampu hazard. Cara ini dilakukan untuk memberi sinyal kepada kendaraan lain agar tahu bahwa rem mobil yang dikendarai sedang blong. Pastikan mengatasi semuanya dalam keadaan tenang.
5. Jangan langsung mematikan mesin
Ketika mengetahui bahwa keadaan rem mobil atau sedang tidak berfungsi, maka jangan langsung mematikan mesin. Jika hal itu dilakukan, maka akan menyulitkan mobil untuk terus melaju.
6. Mengguncang bagian pedal rem
Perlu dicoba untuk mengguncang bagian pedal rem ketika mendadak blong. Tapi perlu diingat, jangan menginjaknya. Cukup guncang pedalnya secara perlahan sampai rem kembali ke kondisi semula.
Berita Terkait
-
RDMP Kilang Balikpapan Ditargetkan Beroperasi Pertengahan Desember
-
Hampir Rampung, Ini Kelebihan Kilang Minyak Balikpapan yang dikelola Pertamina
-
SUV Terbalik, Petarung UFC Deiveson Figueiredo Selamat dari Kecelakaan Horor
-
Kiper Inter Milan yang Tewaskan Lansia 81 Tahun Terancam Hukuman7Tahun
-
Kecelakaan Maut di Tol Cipularang, Sopir Travel Ngantuk Hantam Truk: 1 Tewas, 9 Terluka!
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Livin' Fest 2025 di Balikpapan: Bank Mandiri Perkuat Ekosistem UMKM dan Industri Kreatif Kalimantan
-
Kaltim Pecahkan Rekor: 12.700 Guru Ikut PPG di Tengah Reformasi Pendidikan Nasional
-
5 Link DANA Kaget Sore Ini, Kejutan Cuan Senilai Rp479 Ribu
-
5 Top Mobil Bekas Favorit Keluarga 100 Jutaan, Nyaman dengan Fitur Hiburan
-
Aspirasi Daerah Jadi Penentu Arah RUU Sisdiknas 2025