SuaraKaltim.id - Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan memperpanjang kebijakan pembelajaran jarak jauh (PJJ) bagi satu pendidikkan mulai PAUD hingga SMP.
Kebijakkan tersebut tertuang dalam Surat Edaran (SE) Nomor : 300/0869/Sekr, tentang Pemberlakukan Pembelajaran Jarak Jauh Satuan Pendidikkan PAUD, SD, SMP Dalam Rangka Antisipasi dan Pencegahan Penyebaran Covid-19.
Dalam SE itu disebutkan, kasus penularan Covid-19 masih sangat tinggi. Bahkan rata-rata mencapai 500-an hingga 900-an kasus. Tertinggi mencapai 980 kasus pada 23 Februari 2023.
Tak hanya itu, saat ini terdapat 768 anak usia 6-15 tahun yang terpapoar Covid-19. Sehingga, langkah antisipasi dilakukan dengan melakukan PJJ mulai 1-5 Maret 2022.
“Guna melindungi anak usia sekolah dari penularan Covid-19 terutama penularan cepat varian Omicron, dengan memberlakukan kembali pembelajaran jarak jauh (PJJ) bagi satuan pendidikan PAUD, SD dan Paket A, SMP dan Paket B, Paket C, yang dilaksanakan dari tanggal 1 Maret 2022 sampai dengan 5 Maret 2022,” jelas Wali Kota Balikpapan Rahmada Mas'ud dalam surat tersebut, dikutip dari Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com, Rabu (2/3/2022).
“Selama masa pembelajaran jarak jauh (PJJ), diwajibkan melaksanakan Belajar Dari Rumah (BDR) serta dimanfaatkan untuk kegiatan vaksinasi,” tegasnya.
Untuk diketahui, SE itu ditandatangani Rahmad Mas'ud yang juga menjabat sebagai Ketua Satgas penanganan Covid-19 Kota Balikpapan. SE itu diterbitkan pada Senin (28/2/2022).
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Kronologi Pengungkapan Pabrik Pil Narkotika di Rumah Kos Samarinda
-
Sudah Kuliah Satu Semester, Status Beasiswa Gratispol Mahasiswa Dicabut
-
Terbongkar Industri Narkoba Jenis Pil 'Iron Man' di Kos-kosan Samarinda
-
Promo Diskon Tambah Daya Listrik PLN 50 Persen Berakhir Besok
-
5 Mobil Bekas Sekeren Honda Brio di Bawah 50 Juta, Lebih Hemat Biaya Operasional