SuaraKaltim.id - Adanya musibah kebakaran yang betada di sekitar area pembangunan kilang proyek Refinery Development Master Plan (RDMP) di Kota Balikpapan langsung disikapi oleh PT Kilang Pertamina Internasional.
Mereka bergerak cepat memadamkan api dan memastikan Kilang Balikpapan saat ini dalam kondisi aman dan tetap dapat beroperasi.
Melansir dari Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com, diketahui peristiwa kebakaran terjadi sekitar pukul 10.32 Wita, sistem penyiraman dengan pemadam statis langsung beroperasi dan dibantu dengan 4 unit truk pemadam untuk terus menyiramkan air.
Api yang sempat timbul telah berhasil dikendalikan sekitar pukul 11.00 Wita. Penyebab timbulnya api saat ini belum diketahui dan masih menunggu hasil investigasi.
Baca Juga: Proyek Pertamina di Balongan Indramayu Diklaim Bakal Serap 14 Ribu Pekerja
Area Manager Communication Relations CSR KPI Unit Balikpapan Ely Chandra Peranginangin menyampaikan, himbauan agar masyarakat tidak panik mereka berikan.
Alasannya, karena kejadian tersebut masih di dalam perimeter kilang. Bahkan kini api telah berhasil dikendalikan dan dilakukan proses pendinginan.
“Saat ini tim terus melakukan pendinginan dengan menggunakan air dan foam, kilang juga tidak mengalami kendala serta tetap dapat beroperasi,” tutupnya.
Berita Terkait
-
Proyek Strategis Nasional Terminal LPG Bima Selesai, Perkuat Distribusi LPG untuk Masyarakat NTB
-
Pertamina Patra Niaga Regional JBB Jalankan Replikasi Bank Sampah Lampion di Kawasan Padat Penduduk
-
Gotong Royong Bangun Jargas, Solusi Kurangi Beban Subsidi Energi Lewat Optimalisasi Gas Domestik
-
Pertamina Lubricants Mulai Produksi Pelumas di Eropa, Gandeng Maxprom
-
Pertamina Patra Niaga Regional JBB Tutup Pameran SME Market 2024, Dorong Kemajuan UMKM Lokal
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
-
Komersialisasi Bandara IKN Tunggu Revisi Perpres 131/2023, Kata Wamenhub Suntana
-
Tim Resmob Tangkap Pelaku Pembunuhan Tragis di Morowali yang Kabur ke Kaltim