SuaraKaltim.id - Rencana kedatangan rombongan Presiden Joko Widodo ke Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara ternyata berdampak positif bagi
Pedagang di sekitar Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara kecipratan rejeki karena rencana kedatangan rombongan Presiden Joko Widodo di Provinsi Kalimantan Timur itu.
Salah seorang pedagang, Sri Handayani mengaku dagangannya ramai sejak berita kedatangan orang nomor satu di tanah air itu.
“Rame terus sejak Pak Jokowi mau kemah,” ujar Sri Handayani, melansir inibalikpapan.com, jaringan suara.com, Minggu (13/03/2022).
Menurut Sri, sejak IKN akan dipindah ke Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara(PPU) terlihat geliat pembangunan di wilayah itu, dengan hadirnya para kontraktor.
“Pekerja kan kadang lembur, ngopi, cemilan. Rame terus kan, ada perusahaan itu,” ujarnya.
Bahkan menurutnya, kini kondisisnya cukup ramei, berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya saat IKN baru sebatas wacana.
“Saya sudah lama disini 15 tahun berjualan. Sekarang sudah rame,” ujarnya lagi.
Diberitakan, Presiden Joko Widodo didampingi Ibu Negara Iriana bersama sejumlah meteri telah tiba di Kota Balikpapan pada Minggu (13/03/2022).
Baca Juga: Presiden Jokowi akan Berkunjung ke IKN Nusantara, Florist Penajam Ketambahan Pesanan : Alhamdulillah
Presiden rencananya akan mengunjungi lokasi Ibu Kota Negara (IKN) bersama 34 Gubernur se-Indonesia. Presiden juga rencananya akan berkemah di lokasi IKN serta melaksankan ritual Kendi Nusantara.
Berita Terkait
-
Presiden Jokowi akan Berkunjung ke IKN Nusantara, Florist Penajam Ketambahan Pesanan : Alhamdulillah
-
Bertolak Ke IKN Nusanatara, Gubernur Herman Deru Bawa Air dari 9 Sungai di Sumsel
-
Komentari Isu Presiden 3 Periode, Fadli Zon Singgung Jabatan Luhut
-
Jawab Luhut Binsar Panjaitan, Said Didu Ungkap 5 Khawatiran Jika Jokowi Jabat Tiga Periode
-
Jokowi Didorong 3 Periode, Benny K Harman: Ada Pembantu Presiden Takut Hilang Harta dan Jabatan
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Livin' Fest 2025 di Balikpapan: Bank Mandiri Perkuat Ekosistem UMKM dan Industri Kreatif Kalimantan
-
Kaltim Pecahkan Rekor: 12.700 Guru Ikut PPG di Tengah Reformasi Pendidikan Nasional
-
5 Link DANA Kaget Sore Ini, Kejutan Cuan Senilai Rp479 Ribu
-
5 Top Mobil Bekas Favorit Keluarga 100 Jutaan, Nyaman dengan Fitur Hiburan
-
Aspirasi Daerah Jadi Penentu Arah RUU Sisdiknas 2025