SuaraKaltim.id - Perilaku balap liar setiap bulan Ramadan menjadi perhatian Satuan Lalulintas Polres Bontang. Kasat Lantas Polres Bontang, AKP Edy Haruna mengatakan, personil sudah disiapkan untuk berpatroli pada titik dan jam rawan balapan liar.
Wilayah yang rawan menjadi tempat balapan misalnya, sepanjang Jalan Ahmad Yani, Jalan Jendral Sudirman, Jalan Hasanuddin, Jalan Cipto Mangunkusumo, dan Jalan NPK Pelangi Kelurahan Loktuan.
"Semua titik jadi langganan arena balap liar kita akan pantau pada malam hari dan usai pelaksanaan solat subuh. Karena informasi mereka sering aktif di jam segitu," katanya saat dikonfirmasi, melansir dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, Rabu (6/4/2022).
Kegiatan rutin yang ditingkatkan bukan hanya menyasar oknum balapan liar. Tetapi, juga bagi para pelanggar lalulintas yang bisa membahayakan sesama pengguna jalan bahkan sampai menimbulkan korban jiwa.
Baca Juga: Pegawai Lingkungan Pemkot Bontang Dilarang Gelar Buka Puasa Bersama: Ikut Ketentuan
Saat ditemukan adanya pelanggaran, Polisi akan menindak berupa tilang sesuai dengan jenis yang dilanggar. Apalagi, balapan liar yang sering menjadi keresahan masyarakat Kota Bontang.
"Kita akan tindak sesuai pasal yang dikenakan. Kalau kedapatan balapan liar kami akan tindak tegas dan berikan efek jera,"pungkasnya.
Berita Terkait
-
Brutal! Gerombolan Pemuda Balap Liar Rusak Rumah Pak RT di Pasar Rebo, Polisi Cari Pelaku Meski Korban Tak Lapor
-
Masuki Usia ke-47 Tahun, Pupuk Kaltim Salurkan Bantuan Rp15,3 Miliar bagi Warga Bontang
-
Bentrok Brimob dan Anggota Satlantas di Tual, Bikin Warga yang Beribadah di Dalam Gereja Panik
-
Cek Fakta: Ida Dayak Gelar Pengobatan di Bontang Agustus 2024, Benarkah?
-
Viral, Diduga Masalah HP, Puluhan Remaja Keroyok Karyawan Kafe di Bontang
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN