SuaraKaltim.id - Balap lari yang lagi tren di Samarinda Kalimantan Timur (Kaltim) kembali digelar. Kini peserta lomba tidak hanya dari kalangan laki-laki, tapi juga perempuan. Sayangnya balap lari berhujung plot twist akibat ulah peserta.
Keseruan balap lari di Samarinda sudah tidak dipertanyakan lagi. Secara besar-besaran, masyarakat bahkan membuat arena balapan yang dilakukan di jalan raya.
Namun kali ini berbeda dari sebelumnya. Balapan yang awalnya terdiri dari peserta laki-laki, sekarang beralih ke peserta perempuan.
Seperti biasanya, peserta balap lari memasang kuda-kuda terlebih dahulu sebelum siap untuk berlari. Akan tetapi, menjadi plot twist karena peserta lomba yang mulanya terlihat meyakinkan dan siap, berhujung jatuh terperosok ke jalan.
Baca Juga: Tak Hanya Lelaki, Tren Viral Balap Lari Kini juga Diikuti Para Peserta Perempuan
Aksi kocak peserta, membuat penonton lomba terkejut dan ngakak. Peserta balap lari perempuan itu, dibuat malu oleh tingkahnya sendiri.
Peristiwa itu sempat viral di media sosial lokal yang diposting oleh Instagram @hallosamarinda.id pada Rabu (13/4/2022). Terlihat dua peserta yang memakai baju putih bercelana panjang hitam dan perempuan berkaos merah muda bercelana jins pendek, siap untuk mengikuti lomba.
Awalnya penonton yang menyaksikan balapan mengira, perempuan bercelana jins akan menang. Terlebih melihat gayanya yang meyakinkan. Sayangnya tidak sesuai ekspektasi awal dan berhujung plot twist berkat peserta bercelana jins jatuh.
Warganet yang melihat unggahan itu, tak kalah memberikan komentarnya. Beberapa warganet bahkan kasihan dengan peserta yang terjatuh.
"Kurang sudah duit jujuran, ada lecetnya," tulis @mj_***.
Baca Juga: Balap Lari Pas Sahur Terjadi di Kukar, Museum Mulawarman Arenanya, Warganet Nyinyir: Udah Kayak PON
Selain kasihan ada juga yang menertawakan aksi tersebut.
"Buahahaha ku kira dia yang menang soalnya pake celana pendek gerakan kaki lebih bebas, ternyata plot twist," tulis @eri***
"Mengantuk mbaknya," tulis @sar***.
"Sebelum lari salting duluan dah... disoraki cowok sejagat raya," tulis @rom***.
"Kuda2nya itu terlalu kelebaran mba," tulis akun riz******.
Kontributor : Sekarwati
Berita Terkait
-
Viral di Medsos, Serial Bidaah Diklaim Raup 2,5 Miliar Views dalam Sebulan
-
Ragnar Oratmangoen Disemprot Ngobrol dengan Cewek Berhijab: Istri Lo Marah Loh!
-
Kecele Google Maps, Detik-detik Mobil BMW Terjun dari Ujung Tol di Gresik
-
Viral Kurir Paket Dapet Banyak THR dari Pelanggan, Cara Bersyukur Anak dan Istri Jadi Sorotan
-
Video Viral Balita Melambai ke Jenazah Sang Ibu yang Meninggal Sebelum Lebaran Bikin Warganet Mewek
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
APBN Kian Tekor, Prabowo Tarik Utang Baru Rp 250 Triliun
-
Prabowo 'Kebakaran Jenggot' Respons Tarif Trump, Buka Seluruh Kran Impor: Pengusaha Teriak Bumerang!
-
Solusi Pinjaman Syariah Tanpa Riba, Tenor Panjang dan Plafon Sampai Rp150 Juta!
-
Dear Petinggi BEI, IHSG Memang Rapuh dan Keropos!
-
Harga Emas Antam Berbalik Lompat Tinggi Rp23.000 Hari Ini, Jadi Rp1.777.000/Gram
Terkini
-
BBM Bermasalah, Lab Tutup, Mesin Rusak: DPRD Kaltim Kebingungan Uji Sampel
-
Jadi Bagian IKN, PPU Dorong Pemerataan Sekolah Inklusi bagi Penyandang Disabilitas
-
Jalan Poros LabananSidu'ung Dipenuhi Lubang, Warga Cemas Melintas di Malam Hari
-
Motor Rusak, Usaha Mandek, Warga Samarinda Keluhkan Dampak BBM Oplosan
-
Dari Infrastruktur hingga UMKM, DPRD PPU Siap Genjot Perubahan Jelang Era IKN