SuaraKaltim.id - Viral beredarnya video kurir paket, memanggil penghuni rumah dengan menggunakan mainan buaya untuk bel rumah.
Tidak habis pikir, bel rumah umumnya menggunakan saklar atau tombol untuk memberikan tanda orang hendak bertamu atau masuk ke rumah. Namun kali ini berbeda, salah seorang warga sengaja menggunakan mainan buaya untuk bel rumahnya.
Aksi kocak itu, diunggah melalui Instagram @ngakaksehat pada Rabu (13/4/2022). Terlihat saat kurir paket sedang memanggil penghuni rumah namun tidak ada suara. Sehingga membuatnya harus menekan mainan buaya.
Nampaknya penghuni rumah sengaja meletakkan mainnya buaya itu, untuk dijadikan bel rumahnya. Hal itu bisa dibuktikan saat kurir mengarahkan kameranya ke meja yang disampingnya sudah ada mainan buaya, terdapat keterangan "Pencet bel buaya mas atau mbak".
Kurir paket kemudian memencet mainan buaya beberapa kali, lalu meninggalkan yang paket berada dekat dengan meja mainan buaya.
Tanggapan warganet
Warganet yang memyaksikan unggahan itu, dibuat ngakak berkat aksi kocak pemilik rumah yang sengaja menjadikan mainan buaya untuk bel rumahnya.
"Bel terbaru nih ya mase," tulis @gus***
"Guwe nanti cari buaya yang gede biar suaranya banter sampe dalam rumah," tulis @ayu***
"Cuma suara gitu aja guwe ngakak," tulis @git***
"Tumben gak bilang, aku tak bisa hidup tanpamu," tulis @rang***
Kontributor: Sekar Wati
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 5 Rekomendasi Cushion Lokal dengan Coverage Terbaik Untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp50 Ribuan
Pilihan
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
Terkini
-
Samarinda Dorong Payung Hukum untuk Atasi TBC dan HIV/AIDS
-
Belum Ada Kasus Flu Tipe A di Kaltim, tapi Jangan Lengah!
-
Kualitas Hunian di Sekitar IKN Ditingkatkan, 382 RTLH di PPU Direvitalisasi
-
Pemkot Bontang Tindak Tegas ASN Bolos, TPP dan Gaji Siap Dipotong
-
Rp 16,8 Miliar Disiapkan Pemprov Kaltim untuk Pemerataan Tenaga Dokter Spesialis di IGD