SuaraKaltim.id - Viral beredarnya video yang memperlihatkan seekor buaya besar berada di kolong-kolong rumah warga desa Muara Badak Ulu, Muara Badak, Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur (Kaltim).
Video itu diunggah melalui akun sosial media lokal Instagram @info_kukar pada Selasa (19/4/2022). Penampakan buaya besar sedang memakan ayam nampak jelas di kolong-kolong rumah.
Kejadian yang terjadi di malam hari, sempat membuat geger warga desa Muara Badak Ulu. Seekor buaya yang tiba-tiba muncul di sekitar rumah warga, tampak dengan mulut menganga seperti siap menerkam mangsa saat disenteri warga.
Beruntung salah seorang warga desa Muara Badak Ulu mengetahui hewan predator satu ini. Jika tidak, buaya dewasa bisa saja melahap hewan ternak yang lainnya.
Baca Juga: Momen Romantis, Suami Pulang Kerja Dapati Istri Selesai Salat, Warganet: Kebahagiaan Tiada Taranya
Tanggapan warganet
Warganet yang menyaksikan dalam unggahan video itu, tak kalah membagikan komentarnya. Salah seorang warganet mengatakan, penampakan buaya sudah menjadi hal yang musiman.
"Dulu waktu kecil aku ngira kalau di Muara Badak gak ada budayanya, ternyata ada banyak, maka anak-anak kecil tuh pada suka berenang di sungai," tulis @riz***
"Dikira hantu tadi di bawah rumah, ternyata buaya kaget saya wkwkw," tulis @mit***
"Nda ada kolong di rumah macam mana ada crocodile yagesha," tulis @dia***
Baca Juga: Kebakaran Landa Permukiman Warga di Medan, 5 Rumah Terbakar
"Lagi musim," tulis @nvn***
"Jangan tunggu orang-orang digigit baru buaya ditangkap," tulis @aru***
Kontributor: Sekar Wati
Berita Terkait
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Benarkah Cuci Piring dan Beres-Beres Rumah Bisa Redakan Stres? Cek Faktanya
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
-
Berapa Tarif Konten Eksklusif Instagram Dilan Janiyar? Dituduh Jual Kesedihan oleh Netizen
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN