SuaraKaltim.id - Viral di media sosial (Medsos) Instagram seorang pria yang memperagakan dirinya seolah menjadi mayat di sebuah liang lahat. Pria itu memakai baju hitam, celana biru, dan bertopi.
Di dalam liang lahat tersebut, ia berbaring dan memposisikan diri di sisi tanah, seolah ia menjadi seorang mayat. Di awal video, ia tersenyum kepada seseorang yang menyorot aksinya dan merekam apa yang ia lakukan.
Tak berselang lama, ketika ia sudah berada di posisi yang ia inginkan, tanah di samping kanannya runtuh dan mengubur dirinya hidup-hidup. Beruntung, tanah yang runtuh tersebut tidak banyak. Ia masih bisa menyingkir dari tanah yang rubuh persis di atas badannya.
Video itu diunggah oleh akun @ngakaksehat. Dengan durasi beberapa detik, video itu memperlihatkan kejadian yang menimpa pria tersebut. Bahkan, admin dari akun itu juga memberikan tanggapannya di keterangan tertulis.
"Bumi pun langsung merestuinya Cr: didot," sebutnya, dilansir Kamis (28/4/2022).
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat unggahan tersebut lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka yang mengatakan hal senada dengan apa yang dituliskan admin dalam keterangan tertulisnya. Bahkan ada yang fokus dengan baju pria tersebut.
"Kaosnya Indonesian Subculture ," ucapnya.
"Langsung dikabulkan ," katanya.
Baca Juga: Geger Video Bocah Bermotor Seret Samurai di Ngawi, Faktanya Seperti Ini Versi Polisi
"Langsung di sambut bumi," jelasnya.
"Malaikat lgsg teko," sambungnya.
"Giginya kena tanah," terangnya.
"Tinggal tabur garam ," sebutnya.
"Definisi kata kata adalah doa ," timpalnya.
"Di approve Allah tinggal nunggu izrail aja nyongkel roh nya," tambahnya.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Kronologi Wanita Muda di Samarinda Melahirkan Sendirian lalu Buang Bayinya
-
3 Mobil Kecil Honda buat Pemula, Pilihan Tepat di Awal 2026
-
6 Mobil Kecil Bekas Stylish untuk Wanita, Pilihan Aman yang Mudah Dikendarai
-
4 Mobil Bekas 50 Jutaan Kapasitas 7 Orang ke Atas, Pilihan Hemat Keluarga
-
4 Mobil Bekas di Bawah 150 Juta, Produksi Tahun Muda Jadi Pilihan Keluarga