SuaraKaltim.id - Viral di media sosial (Medsos) Instagram beberapa remaja lelaki nampak membangunkan sahur warga di jalanan. Beramai-ramai mereka turun ke jalan, membawa sebuah pengeras suara dan gentong, lalu bernyanyi.
Namun sayangnya, bukan lantunan ayat atapun doa lain yang mereka nyanyikan. Di video pertama mereka bernyanyi lagu dangdut, sedangkan di video ke dua, menggunakan gentong berwarna biru yang mereka pukuli, mereka bernyanyi lagu Balon Ku Ada 5.
Video berdurasi beberapa detik itu viral di medsos, salah satu akun informasi @penajamterkini_net mengunggah video tersebut. Nampak pula dalam video, para remaja yang diduga berusia belasan tahun itu berjalan sembari bernyanyi, memukuli gentong, dan merokok.
"Bangunin sahur kali ini agak beda, kollab bubuhan Perum Pamulang & bububan Gusung. Jalur 2 Penaja @akipajuhri," ucap admin, dalam keterangan tulisnya, dikutip Minggu (1/5/2022).
Baca Juga: Viral Pria di Jakbar Bawa Rompi PPSU Minta Sumbangan untuk Bukber, Lurah: Sudah Dipecat 2 Tahun Lalu
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat unggahan itu lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka yang berkomentar menanyakan siapa rombongan remaja lelaki tersebut, serta menanyakan asalnya. Ada juga yang mengaku bahwa mereka adalah salah satu dari rombongan tersebut.
"Wihh sapa tuh," katanya.
"Besok mamanya liat ohh ternyata ankku udh pintar merokok ," singgungnya.
"Ayak hancur," ucapnya.
Baca Juga: Geger, Rektor ITK Sindir Mahasiswi Menutup Kepala ala Manusia Gurun, Netizen: Si Paling Open minded
"Ko aku ada njir," tuturnya.
"Terakhir untuk tahun ni min,moga tahun depan kita masih di pertemukan oleh bulan romadhon lagi...amin," ujarnya.
"Mantap min," terangnya.
"Mantap perumahan Pamulang," timpalnya.
"Gosonkif," tandasnya.
Hingga berita ini selesai ditulis, unggahan itu sudah disukai sebanyak 305 kali oleh warganet dan terus bertambah.
Berita Terkait
-
Kamera HP Android Bikin Ariel Noah Dikira Parto, Samsung Tawarkan Galaxy S24 Ultra
-
Viral Potret Ariel Noah Dicap Mirip Parto, Merek HP-nya Jadi Sorotan
-
Guru Honorer Pecah Tangis usai Lulus PNS, Dulu Belasan Tahun Digaji Cuma Ratusan Ribu
-
Zulhas Kunjungi Jokowi, Dokter Tifa Lontarkan Sindiran Telak: Takut?
-
Viral! Cara Mudah Bikin Video Transformasi Venom di TikTok Pakai AI
Tag
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
Terkini
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Dinasti Politik Warnai Pilgub Kaltim, DEEP Imbau Masyarakat untuk Bijak Memilih
-
Kemendagri Dorong Kerja Sama Pentahelix untuk Sukseskan Pembangunan IKN di Kaltim
-
Isran Noor dan Hadi Mulyadi Mendominasi Elektabilitas Pilkada Kaltim, Menang Jauh dari Rival
-
Museum Mulawarman Kaltim Masuk Nominasi dan Raih Penghargaan Museum Lestari