SuaraKaltim.id - Viral seorang laki-laki tertidur ketika melakukan shalat Ied, tersebar di media sosial.
Video itu diunggah melalui akun Instagram @ngakaksehat pada Senin (2/5/2022). Tampak seorang laki-laki memakai baju biru tidur dengan cara tengkurap di atas sajadah.
Menurut informasi, laki-laki itu saat malam takbiran melakukan begadang hingga subuh. Sehingga waktu shalat Ied tiba, Ia merasakan ngantuk tidak tertahan dan tertidur ketika posisi sedang sujud.
Aksi kocak itu, menuai tawa oleh jamaah shalat Ied lainnya. Bukannya segera dibangunkan, laki-laki yang tertidur itu malah dibiarkan lelap begitu saja. Hingga akhirnya ada seorang wanita yang menghampirinya menyadarkan dirinya, bahwa shalat Ied telah selesai.
Warganet yang melihat unggahan itu, ikut ngakak dan membagikan komentarnya. Rasa kasihan yang dirasakan warganet, bercampur tawa berkat tingkah laki-laki tertidur saat shalat Ied itu.
"Kasihan ga dibangunin," tulis @rat***
"Wwkwk keinget sampe punya cucu tu," tulis @fua***
"Biasa deh ya malam takbiran begadang, pas sholat Ied mata 5 Watt," tulis @rii***
"Malunya seumur hidup," tulis @alh***
Baca Juga: Persiapan Lebaran Anti Mainstream, Lelaki Ini Cuci Rumah Gunakan Sabun
Kontributor : Sekarwati
Berita Terkait
-
Nissa Sabyan dan Ayus Menikah dengan Mahar 200 Ribu, Video Lawas 'Gelay' Viral Lagi
-
Berhubungan Erat di Masa Lalu, Ini Bukti Kedekatan Anies dan Pramono Anung
-
Rumah Rp 25 Juta Ini Menarik Perhatian Joko Anwar, Siap Berantem Sama Netizen
-
Viral Pengasuh Anak Diduga Lakukan Tindakan Asusila, Cium dan Susui Anak Majikan Tanpa lzin
-
Tanggapi Ucapan Seksis Ridwan Kamil Soal Janda, Susi Pudjiastuti: Saya Happy-happy Aja
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
-
Komersialisasi Bandara IKN Tunggu Revisi Perpres 131/2023, Kata Wamenhub Suntana
-
Tim Resmob Tangkap Pelaku Pembunuhan Tragis di Morowali yang Kabur ke Kaltim