SuaraKaltim.id - Setelah lima tahun menjalin pernikahan, seorang pria dihadiahi foto USG Istrinya di hari ulang tahunnya.
Melalui unggahan Instagram @memomedsos, terlihat bagaimana reaksi seorang pria yang terharu usai melihat kejutan yang diberikan oleh istrinya.
Pria ini sengaja tidak diberitahu istrinya tentang status kehamilannya. Hingga akhirnya terpilih lah di hari ulang tahun dirinya, menjadi momen tepat memberikan foto USG.
Kebahagiaan yang tidak bisa diungkapkan lewat kata-kata, menuai tangis kebahagiaan pada pasangan suami istri ini. Selepas masa penantian menunggu momongan selama lima tahun, akhirnya terjadi juga.
Video itu kemudian menjadi viral di media sosial. Banyak warganet yang juga turut bahagia dan membagikan ungkapan doa, atas kehadiran calon bayi kecil mereka."Alhamdulillah ikut seneng berasa sempurna jadi lelaki," tulis @muh***
"Terharu lihatnya sweet banget akhirnya dapat juga, selamat," tulis @ron***
"Masya Allah semoga disehatkan dan dilancarkan sampai persalinannya kelak, bahagia selalu ya," tulis @len***
"Tuhan memberi apa yang kalian inginkan diwaktu dan saat yang tepat selamat ya jadi ikutan nangis aku," tulis @ilm***
Kontributor : Sekarwati
Baca Juga: Paku Berserakan di Tol Bandar Selamat Bikin Ban Mobil Bocor, Polisi Bilang Begini
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Honda Brio dan Toyota Etios Valco, Mobil Bekas Cocok buat Pegawai Honorer
-
Adu Performa Panther LM vs Kijang LGX: Harga 70 Jutaan, Mana yang Terbaik?
-
Pilih Mobil Bekas Innova atau Grand Livina? Fitur Modern, Kenyamanan Ekstra
-
5 Mobil Bekas 'Sejuta Umat' Selain Avanza, Pilihan Terbaik buat Low Budget
-
Pemotor Tewas Kecelakaan dengan Bus Perusahaan Batu Bara di Kutai Timur