SuaraKaltim.id - Viral di media sosial (Medsos) Instagram cuplikan pembaptisan anak Dimas Anggara dan Nadine Chandrawinata. Nampak dari video yang diunggah oleh akun gosip @viral62com tersebut, seluruh keluarga dari pasangan itu hadir.
Mengenakan pakaian serba putih, nampak Nadine dan Dimas menggendong sang putri secara bergantian. Para keluarga besar juga tersenyum bahagia dalam pembaptisan Nadi Djiwa Anggara.
Namun, ada hal yang menjadi perhatian warganet, Dari unggahan itu, terdapat komentar warganet yang mempertanyakan ketika Dimas mengazankan Djiwa saat lahir.
"Kirain ikut bapa nya islam," kata warganet, dikutip Minggu (22/5/2022).
Baca Juga: Bantah Tudingan, Mantan Suami Ngaku Sempat Pulangkan Anak Wanda Hamidah
Admin dari akun gosip tersebut juga memberikan keterangan tulisnya. Ia mengatakan, mungkin saja anak dari pasangan Nadine dan Djiwa akan memilih agamaya ketika dewasa nanti.
"mungkin Djiwa bisa memilih ketika besar nanti..," sebutnya.
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat unggahan tersebut lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari komentar warganet itu yang justru menimbulkan polemik.
"Terlalu sibuk dgn Agama org lain!!!," tegasnya.
Baca Juga: Viral Foto Pisang di Atas Meja, Pas Dizoom Publik Merinding Gegara Hal Ini
"Mngkin anak ke dua islam," sahutnya.
Berita Terkait
-
Another Simple Favor, Proyek Reuni Anna Kendrick-Black Lively Rilis 1 Mei
-
Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
-
Melahirkan Generasi Muda Nasionalis dalam Buku Indonesia Adalah Aku
-
Bersyukur atas Putusan Hak Asuh Anak, Paula Verhoeven Pamer Kebersamaan dengan Kiano dan Kenzo
-
Viral Aniaya Korban Gegara Dituduh Rebut Pacar, Begini Nasib 3 ABG di Tambora usai Ditangkap Polisi
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN