SuaraKaltim.id - Persiapan pelakasanaan pramusim 2022, infrastruktur stadion segiri sudah mencapai 95 persen.
Untuk diketahui, dalam perhelatan turnamen itu dilaksanakan di Kota Samarinda sebagai salah satu tuan rumah. Borneo FC berada di Tim B.
Manajer Borneo FC, Dandri Dahuri Husein menyampaikan pembangunan infrastruktur tidak hanya Borneo FC yang bekerja. Namun, adanya apresiasi dari Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda melalui Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) Samarinda ini semua dapat terlaksanakan.
“Saya sangat berterima kasih kepada Wali Kota Samarinda, Andi Harun yang pihaknya sangat gencar sekali mensupport kami. Dan di pemerintahan Pak Andi Harun kesinergian antara dunia sepak bola menjadi satu kesatuan yang mulai terbangun,” ungkapnya, saat ditemui di kantor Borneo FC, Rabu (8/6/2022).
Baca Juga: Lemah Finishing, Pemain Borneo FC Masih Sering Lakukan Kesalahan Sendiri
Tak hanya itu, ia juga mejelaskan pihaknya sudah berkoordinasi dengan 4 suporter klub yang akan berhadapan dengan Borneo FC.
“Saya nanti malam akan bertemu dengan para suporter untuk mengatur simulasinya seperti apa. Dan saya tegaskan jangan lari dari konotasi ketakutan akan ada keributan tapi harus tetap kita jaga, jadi yang diutamakan adalah tali silaturahmi antar supoter,” jelasnya.
“Dan yang paling penting dengan adanya turnamen ini yang di mana kita (Borneo FC) sebagai tuan rumah, pergerakan ekonomi di daerah stadion kita akan bergerak,” sambungnya.
Disinggung mengenai harga tiket untuk menonton pertandingan pramusim 2022, ia membeberkan sesuai dengan hasil rapat ditetapkan harga tiket untuk VIP senilai Rp 150 ribu dan untuk tiket ekonomi senilai Rp 75 ribu.
“Waktu kami lempar harga tiket VIP sebesar Rp 175 ribu dan Rp 150 ribu di ekonomi memang sempat terjadi pro dan kontra. Namun karena tahapan komunikasi yang aktif akhirnya terilis lah harga tiket yang baru,” bebernya.
Baca Juga: Jelang Turnamen Pramusim, Stadion Segiri Samarinda Berbenah, Beberapa Hal Ini juga Dilakukan
Kendati itu, ia berharap ini harga tiket tersebut jangan dijadikan sebagai polemik, karena 4 tim ini akan di tanggung dan ini adalah kewajiban yamh dikeluarkan PT Liga Indonesia Baru (LIB).
Kontributor : Apriskian Tauda Parulian
Berita Terkait
-
Mantap! Intuisi Kakang Rudianto Dipuji Bojan Hodak usai Persib Raih 3 Poin
-
Kalahkan Borneo FC Tanpa David da Silva, Bojan Ungkap Dua Masalah yang Dihadapi Persib
-
5 Fakta Menarik Kemenangan Persib atas Borneo FC
-
Kecewa Kalah dari Persib, Pieter Huistra: Wasit Kurang Bagus
-
Hasil BRI Liga 1 Persib vs Borneo FC: Maung Bandung 5 Laga Tanpa Kalah
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
-
Usai Cuti Kampanye, Basri Rase Gelar Rapat Perdana Bersama OPD, Bahas Apa?
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
Terkini
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
-
Usai Cuti Kampanye, Basri Rase Gelar Rapat Perdana Bersama OPD, Bahas Apa?
-
Pengumuman Administrasi Beasiswa Bontang Ditunda, 760 Pendaftar Gugur Berkas
-
Hadir di Kampanye Akbar Rudy-Seno, Hetifah Beri Imbauan: Pastikan Hadir di TPS
-
Sugianto Panala Putra Jawab Tuduhan Nadalsyah: Semua Itu Kebohongan