SuaraKaltim.id - Polsek Bontang Selatan berhasil menangkap tersangka pencurian ban truk di Workshop PT Marga Dinamik Prakarsa (MDP), di Kelurahan Bontang Lestari. Penangkapan itu dilakukan pada Sabtu (11/6/2022) kemarin, sekira pukul 20.00 Wita.
Kapolres Bontang, AKBP Hamam Wahyudi, melalui Kapolsek Bontang Selatan Iptu Abdul Khoiri mengatakan, tersangka berinisial ES. ES sendiri disebut berusia 22 tahun.
Dari informasi yang dihimpun darinya, ES merupakan warga Jalan Poros Bontang-Sangatta, Desa Suka Rahmat, Kutai Timur (Kutim).
Kronologis penangkapan bermula dari salah satu pekerja melihat orang tidak dikenal masuk ke dalam workshop perusahaan. Kemudian, langsung melaporkan kejadian tersebut ke pihak Kepolisian.
Baca Juga: Geger Pencurian Tali Pocong di Makam Bayi, Ini Kata Polisi Rokan Hulu
"Tersangka ini warga Kutim. Menggunakan mobil untuk mengangkut barang curiannya, yaitu ban truk sebanyak 2 unit," kata Iptu Abdul Khoiri, melansir dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, Minggu (12/6/2022).
Saat ini tersangka sudah berada di Mapolsek Bontang Selatan. ES diminta harus mempertanggung jawabkan perbuatannya.
Akibat dari pencurian tersebut perusahaan mendapat kerugian sekira Rp 10 juta. Barang bukti berupa mobil dan 2 ban truk juga diamankan.
Terhadap ES Polisi menjatuhkan pasal 362 KUHP. Hukuman penjara juga mengancam pemuda asal Kutim itu.
"Ancaman penjara selama 5 tahun," pungkasnya.
Baca Juga: Ambil 3 Tabung Gas Tiga Kiloan, Aksi Diduga Maling Ini Terekam Kamera CCTV
Berita Terkait
-
Kasus Tangga JPO Daan Mogot Digondol Maling, Pramono: Jakarta Kadang-kadang Terlalu Menarik
-
Balas Dendam! Komplotan Curanmor Curi Motor Dinas Polisi di Masjid
-
Kumpulan Aksi Kriminalitas Selama Lebaran di Jakarta, Maling Emas hingga Preman Minta Jatah
-
ART Ditangkap di Mall, Usai Gasak Dolar Majikan di Hari Lebaran
-
Jessica Iskandar Trauma, Kasus Pencurian Berturut-turut Terjadi di Sekitarnya
Tag
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- TIPU UGM Daftarkan Gugatan Dugaan Ijazah Palsu Jokowi ke Pengadilan
- Rebut Mic dari Pengacara, Adab Lisa Mariana Kena Sentil Psikolog: Emang Ini Sinetron?
Pilihan
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
-
Tanpa Tedeng Aling-aling, Pramono Sebut Bank DKI Tidak Dikelola Profesional: Banyak Kasus Terus!
-
5 HP Murah Mirip iPhone 16: Harga Mulai Sejutaan, Bikin Orang Terkecoh!
-
Kiprah La Nyalla Mattalitti Saat Geger Geden PSSI Kini Rumahnya Digeledah KPK
Terkini
-
Sidang Lanjutan Kasus Penyerobotan Lahan di Telemow, Jaksa Tolak Eksepsi Terdakwa
-
3,2 Hektare Hutan Pendidikan Unmul Dibuka Tambang, Gakkum LHK Lakukan Penyelidikan
-
Akses Baru ke IKN: PPU Anggarkan Rp 50 Miliar Bangun Jalan Penghubung
-
Klaim Bantuan Kompensasi Motor Rusak di Samarinda: Syarat dan Cara Mudah Mendapatkan Rp 300 Ribu
-
Janji Tinggal Janji? Bengkel Gratis Pertamina untuk Korban BBM Rusak Belum Jelas