SuaraKaltim.id - Haji merupakan rukun Islam kelima yang wajib dilakukan bagi umat muslim yang mampu.
Namun bagaimanakah hukumnya melaksanakan ibadah haji menggunakan biaya dari hasil menjual ginjal?
Pendakwah Habib Ja'far menerangkan, hukumnya orang naik haji dengan menjual ginjal akan mendapatkan dua kegagalan.
Menurut Habib Ja'far, orang yang memaksakan diri naik haji dengan menjual ginjalnya pertama akan mendapat gagal ginjal dan gagal ibadah hajinya.
Baca Juga: 5 Cara Mencapai Haji Mabrur, Ketahui dan Ikuti Agar Ibadah Tidak Sia-Sia
Habib Ja'far menerangkan dalam QS. Ali Imran ayat 97 menjelaskan bahwa haji dilakukan bagi yang mampu. Ia juga menambahkan dalam riwayat nabi Muhammad SAW, bahwa tidak boleh memaksakan diri dalam melaksanakan ibadah haji.
"Mampu itu bukan hanya diri tapi mampu juga keluarganya untuk dicukupi. Tidak hanya mampu secara finansial, tapi juga fisik dan mental juga," ujarnya.
Pernyataan Habib Ja'far menerangkan hukum haji bagi orang yang menjual ginjal viral di media sosial. Melalui unggahan pemilik akun TikTok @mnjmddin._ menuai tanggapan dari warganet.
Banyak dari warganet yang setuju dengan penjelasan dari Habib Ja'far, mengenai persoalan yang sering terjadi di masyarakat.
"Intinya naek haji itu harus mampu," tulis @Rai***
Baca Juga: Cabut Kuasa Pada Razman Arif Nasution, Iqlima Kim Sebut-Sebut Hotman Paris
"Kok bisa-bisa sampe mikir pertanyaan kek gitu," tulis @nv***
Berita Terkait
-
Jemaah Haji 2025 akan Santap Hidangan Selera Nusantara, Kemenag Kirim 475 Ton Bumbu
-
Haji Faisal Ayah Fuji Ulang Tahun ke-56, Ucapan Venna Melinda Tuai Sorotan
-
Visa Haji 2025: 32.000 Sudah Terbit, Kemenag Ngebut Proses Dokumen Jemaah
-
Digagalkan di Bandara Soetta, 10 Calon Jemaah Haji Ilegal Nekat ke Tanah Suci Pakai Visa Kerja
-
BSI Targetkan 6,7 Juta Rekening Tabungan Haji
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN