SuaraKaltim.id - Mayang, putri Doddy Sudrajat kembali menjadi sorotan warganet. Ketika ulang tahun Gala Sky Andriansyah, Mayang dan Doddy Sudrajat menyambangi rumah Gala Sky Andriansyah.
Dari video yang beredar di Instagram, dan diunggah oleh akun gosip @viral62com, Mayang terlihat berada di bagian teras rumah tersebut.
Sesekali dia terlihat sedang melihat dan memeriksa sesuatu. Gerak-gerik Mayang ini menimbulkan kecurigaan di publik.
Yah, banyak warganet menduga Mayang ingin mengambil sesuatu dari tempat itu. Bahkan, seorang warganet mewanti-wanti soal sendal berwarna hijau dengan merk ternama milik Fuji.
Baca Juga: Diguyur Hujan Deras, Tol Bintaro-Serpong Terendam Banjir, Pengelola: Dua Lajur Ditutup
"Sendal ijo balenciaga uti hati2," kata seorang warganet yang tulisannya ditaruh di video, dikutip Sabtu (16/7/2022).
Tulisan lain di video itu juga menarik perhatian. Diduga si pengunggah video juga memiliki perasaan curiga yang sama.
Ia menjelaskan bahwa mata Mayang jelalatan dan tangannya gratak.
"Tapi mata jelalatan n tangannya gratak ya wak di rumah orang," ujarnya.
Di keterangan tulis yang ia unggah, admin dari akun itu kembali menjelaskan bahwa Mayan benar-benar gratak. Ia bahkan mewanti-wanti soal hal lain lagi.
Baca Juga: Curhatan Viral Cowok Bingung Pilih Istri dari 2 Cewek Malah Bikin Gemas Publik: Kasihan yang Dipilih
"Gratak aja si mayang... sendalnya Ida jangan ampe diambiil...," imbuhnya.
Berita Terkait
-
Viral Warga Tak Minta Selfie Saat Gibran Lewat, Netizen: Pantesan Suka Pergi ke SMP
-
Warga Tewas Usai Ditembak Oknum Aparat, Susi Pudjiastuti Sentil Isu Tambang Ilegal: Tutup!
-
Iklan Esemka Tahun 2012 Viral Lagi, Netizen: Satu Negara Kena Prank
-
Viral! Warga Sweeping Warung Saat Ramadan, Netizen Geram dengan Aksi Perusakan
-
Beda Sikap Aaliyah Massaid dan Fuji Saat Menegur Cara Makan Thariq Halilintar
Tag
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
-
Naturalisasi Emil Audero Cs Dapat Kritik Pedas, Erick Thohir Disebut Absurd
-
Cetak Sejarah, Yokohama Marinos Bangga Sandy Walsh Dipanggil ke Timnas Indonesia
Terkini
-
Jadwal Imsak untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 13 Maret 2025
-
Lapas Bontang Akui Narapidana Meninggal dengan Luka, Investigasi Berlanjut
-
Beda Pemandangan Pulau Jawa dan Kalimantan dari Atas Langit, Netizen: Yang Asli Ada Sawitnya
-
Kebijakan Baru! Golden Visa IKN Kini Bisa Diajukan dengan Investasi Mulai US$5 Juta
-
Benarkah Daus Meninggal Karena Penyakit? Keluarga Curigai Dugaan Penyiksaan di Lapas