SuaraKaltim.id - Babinkamtibnas Kelurahan Lok Tuan Aipda Bajuri membeberkan modus operandi pelaku pencurian yang terjadi pada Senin (18/7/2022) kemarin sekira pukul 14.00 Wita.
Pelaku pencurian berjumlah 2 orang. Satu laki-laki dan perempuan lanjut usia (Lansia). Keduanya bekerja sama dalam melakukan tindak pencurian 5 slop rokok di sebuah toko sembako.
Beruntungnya, pemilik toko kemarin langsung menyadari dan memergoki aksi perempuan yang diketahui berumur 60 tahun ke atas.
"Jadi setelah tahu. Pemilik toko hanya meminta mengembalikan barang curiannya. Baru dimaafkan dan dibiarkan pergi," kata Aipda Bajuri saat dikonfirmasi, melansir dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, Selasa (19/7/2022).
Baca Juga: Detik-detik Begal Payudara di Medan Beraksi hingga Ditangkap Polisi
Lebih lanjut, pelaku setelah dimaafkan dan pergi menggunakan mobil yang digunakan. Modus operandinya, pelaku laki-laki berpura-pura mengalihkan perhatian penjual.
Sementara pelaku perempuan lansia, melancarkan aksinya dengan mengambil barang dagangan. Kemudian, menyembunyikan di dalam pakaiannya.
Dipastikan keduanya bukan warga yang berdomisili di Kelurahan Lok Tuan. Masyarakat dihimbau agar berhati-hati agar tidak terjadi kembali.
"Jadi sudah dimaafkan tetapi dia ternyata masih mengambil dua slop. Pemilik mengikhlaskan. Masyarakat diminta berhati hati dengan modus operandi tersebut," tandasnya.
Pelakunya Ibu-ibu, Beredar Video Rekaman CCTV Aksi Pencurian di Toko Sembako Lok Tuan
Baca Juga: Pria Misterius Bikin Resah Emak-emak dan Gadis di Depok, Pakaian Dalam Banyak Yang Hilang
Diberitakan sebelumnya, beredar rekaman video Closed Circuit Television (CCTV) yang memperlihatkan aksi pencurian di salah satu toko sembako di Kelurahan Lok Tuan. Peristiwa itu disebut terjadi pada Senin kemarin.
Berita Terkait
-
Viral! Wanita Kehilangan Sepeda di MRT, Esoknya Dapat Kejutan Tak Terduga dari Komunitas Sepeda
-
Berkeliaran di Natuna Utara Diduga Curi Ikan, 2 Kapal Berbendera Vietnam Berakhir Kayak Gini
-
Kabar Baik, Pemerintah Arab Saudi Tahun Ini Tak Batasi Calon Jemaah Haji Lansia
-
Industri Tembakau Kini Tengah Hadapi Tantangan Kampanye Anti-Rokok
-
241 Pekerja SKT Sampoerna Dapat BLT Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Waspada DBD! Kaltim Catat 1.375 Kasus Sejak Awal Tahun
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis