SuaraKaltim.id - Mobil yang ditumpangi 2 orang anggota DPRD Bontang terbalik di Jalan Tol Balikpapan-Samarinda (Balsam), Selasa (9/8/20220.
Dalam kecelakaan itu, dikabarkan ada anggota Komisi III Faizal dan rekan 1 komisinya Agus Suhadi berada di mobil.
Kabar kecelakaan ini dibenarkan Ketua DPRD Bontang Andi Faizal Sofyan Hasdam.
Pria yang akrab disapa Andi Faiz itu menuturkan, kedua rekannya itu diperjalanan pulang usai melakukan dinas.
"Alhamdulilah kondisi mereka sehat-sehat saja," ungkapnya, dikutip dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, pada hari yang sama.
Dari informasi yang dirangkum jaringan media ini, kedua korban sudah mendapatkan perawatan medis.
Sedangkan kendaraan yang ditumpangi anggota dewan ini mengalami kerusakan yang cukup parah.
Disebutkan, mobil yang membawa keduanya ringsek akibat kecelakaan tersebut.
Baca Juga: Mobil SUV Masda CX7 Tetiba Terbakar di Jalan Demang Lebar Daun Palembang
Berita Terkait
-
Trauma! Pengakuan Korban Pelecehan Dokter Kandungan di Garut: Kontrol 40 Menit hingga DM Mesum
-
Menilik Hari Baik Membeli Mobil Baru Menurut Primbon Jawa: Jangan Sembarangan, Bisa Membawa Sial!
-
Titan Run 2025 Kembali Digelar, Kali Ini Ada Mobil Sebagai Hadiah!
-
Mobil Terendam Banjir? Jangan Langsung Nyalakan Mesin
-
Harta Menakjubkan Anggota DPRD Sumut yang Diduga Cekik Pramugari di LHKPN
Tag
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Dear Pak Prabowo! Orang RI Kini Cemas, Mau Belanja Kudu Mikir 1.000 Kali
-
Weton Rabu Pon Menurut Primbon Jawa: Karakter, Pantangan, dan Tips Menghindari Kesialan
-
Kiper Berdarah Belanda Klarifikasi Soal Patrick Kluivert: Fokus Pekerjaan Sendiri
-
Harga Emas Antam Hari Ini Melesat Hampir Tembus Rp2 Juta/Gram
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
Terkini
-
Di Balik Tragedi Muara Kate: Jejak Hauling, Pembunuhan, dan Suara yang Tak Didengar
-
Menjawab Tantangan IKN, Pemkab PPU Bangun Instalasi Air Bersih 2.000 Liter per Detik
-
Diskominfo Kaltim Gelar Coaching EPSS 2025, Siapkan Perangkat Daerah Hadapi Evaluasi Statistik
-
Pemkot Bontang Targetkan Nol Pengangguran dalam 5 Tahun
-
DANA Kaget 15 April 2025: Begini Cara Dapat Saldo Tanpa Biaya