Saat dikonfirmasi jaringan media ini, Humas RS Idaman Kota Banjarbaru Andri mengatakan, sedang mengkroscek ke bagian IGD RS Idaman Banjarbaru.
“Masih dikonfirmasi dengan IGD,” katanya.
Untuk diketahui sebelumnya, berdasarkan data dari Polres Banjarbaru, perkelahian lantaran dendam lama antara pelaku dan korban terkait masalah narkotika.
Kapolres Banjarbaru AKBP Dody Harza Kusuma melalui Kasi Humas AKP Tajudin Noor menyebutkan terduga pelaku berinisial MB alias Dali warga Jalan Ujung Murung, RT 010, RW 002, Kelurahan Sungai Tiung, Kecamatan Cempaka.
“Kami sudah mengantongi identitas pelaku, tim sedang melakukan pengejaran,” katanya dikutip dari sumber dan hari yang sama.
“Untuk penyebab penganiayaan diduga ada dendam lama masalah urusan narkotika antara korban dan pelaku,” bebernya.
Hingga saat ini, pelaku masih melarikan diri dan unit Buser Polres Banjarbaru sedang melakukan pengejaran.
“Pelaku melarikan diri untuk saat ini masih dalam pencarian. Senjata tajam juga masih dalam pencarian,” tambahnya.
Akibat kejadian tersebut terduga pelaku jika tertangkap dan terbukti akan disangkakan Pasal 351 Ayat (2) KUHP.
Baca Juga: Lomba Tarik Tambang Sudah Biasa, Viral Video Kompetisi Tarik Panser TNI
Sementara itu salah seorang warga, Akbar menyebutkan kejadian terjadi tepat ketika warga ingin melaksanakan lomba 17-an di seberang Alfamart.
Berita Terkait
-
Cara Dapat Promo Popcorn XXI Hari Ini: Nonton Hemat Makin Seru!
-
Film Dendam Malam Kelam: Ketika Rahasia, Dosa, dan Kematian Saling Bertaut
-
Update Promo Nonton Bioskop Hari Ini di XXI dan CGV: Cek Diskon dan Jadwal Terbaru!
-
Promo MTix Hari Ini, Nonton Film Makin Seru dengan Beragam Diskon Menarik
-
Bioskop Virtual di Minecraft: Ketika Nonton Film Jadi Petualangan Interaktif
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN