SuaraKaltim.id - Proyek pembangunan kantor Satpol PP Bontang baru berkisar 20 persen. Proyek itu ditarget selesai pada Desember mendatang. Artinya menyisakan waktu kurang lebih 4 bulan ke depan.
Gedung itu akan dibangun sebanyak 2 lantai. Berdasarkan informasi Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE), proyek pembangunan gedung Satpol-PP dengan pagu Rp 7 miliar.
Kontraktor pelaksana diketahui dikerjakan oleh CV Ricas Gumilang dengan nilai kontrak Rp 5,9 miliar. Lokasi pembangunan berada di Jalan DI Panjaitan, Kelurahan Api-api, Bontang Utara.
Kabid Tata Ruang PUPR Kota Bontang, Robysai Manassa Malisa mengatakan, pengerjaan baru dimulai sejak akhir Juli lalu.
"Sudah 20 persen lebih. Saat ini mereka mengerjakan struktur dasar tanah agar kuat untuk bangunan dua lantai," katanya, melansir dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, Kamis (8/9/2022).
Pengawasan, tentu akan selalu dilakukan untuk memastikan pengerjaan selesai tepat waktu. Biasanya, kendala yang paling sering dihadapi saat pengerjaan ialah kondisi cuaca yang tidak menentu.
"Yakin selesai, masih ada empat bulan," sebutnya.
Disinggung soal perpanjangan waktu. Roby mengaku masih enggan menjawabnya. Karena, saat ini hanya berfokus memastikan kontraktor pelaksana bisa menyelesaikan pengerjaan sesuai dengan kontrak.
Baca Juga: Suap Mantan Wali Kota Ambon, Pegawai Alfamidi Acungkan Jempol Usai Ditahan KPK
Berita Terkait
-
Pramono Minta Satpol PP Berantas Parkir Liar di Tanah Abang: Itu Tugasnya, Bukan Bubarkan Orang Demo
-
Kang Dedi Mulyadi Ngomel Lihat Jemuran CD di Pinggir Jalan, Ya Allah Enggak Kira-kira
-
Pertamina, Hyundai Motor Grup, dan Pemprov Jawa Barat Kembangkan Proyek Waste-to-Hydrogen di Bandung
-
Tahun Ini, Pemerintah Targetkan 200 Sekolah Rakyat, 53 Unit Sudah Siap, 147 akan Dibangun
-
Curhatan KPK Ngeluh Kesulitan Usut Kasus WC Sultan di Bekasi: Tersangka Meninggal hingga Toilet Raib
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN