SuaraKaltim.id - Beredar di media sosial (Medsos) Instagram, seorang pria ketakutan karena bertemu tikus di dalam kamar mandi. Nampak dari video yang ia rekam sendiri, ia sampai memanjat tembok.
Beberapa kali ia menyiram tikus tersebut. Sayangnya, usaha itu tak berguna lantaran tikus itu tetap berada di dalam kamar mandi.
Sambil menggantungkan handuk di lehernya, ia mengabadikan momen itu, dan meminta tolong. Video itu diunggah di salah satu akun informasi.
Akun yang mengunggah ialah @memomedsos. Admin dari akun itu juga memberikan keterangan senada, beserta sumber dari video tersebut.
"Pria ini ketakutan ketemu tikus. Erenn," jelasnya, dikutip Sabtu (10/9/2022).
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat unggahan itu lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka yang iba dan ingin membantu pria tersebut.
"Pegang lalu tenggelemin ke wc bg," ucapnya.
"Tolong dikabari pihak keluarganya, kabar terakhir masnya masih terjebak," katanya.
Baca Juga: Sule Rombak Gaya Rambut Sampai ke Thailand malah Disebut Mirip Bonge
"Suasana yang mencekam ," sambatnya.
"Widih, langsung jadi spiderman," sahutnya.
"Ke kamar mandi bawa HP ngapain tu bang ," ujarnya.
"Sama yg ku alami 2 hari yg lalu ini. Aku yang mageran langsung jago akrobat hanya gara2 tikus sampai jebol pintu kamar mandinya," jelasnya.
"Pintunya itu dibuka dulu sdikit baru situ manjat tembok mas ," tulisnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
Megawati: Penjajahan Kini Hadir Lewat Algoritma dan Data
-
Budi Arie: Projo Berubah, tapi Tetap Setia pada Negeri dan Rakyat
-
Kaltim Pimpin Transaksi Digital di Kalimantan, Nilai QRIS Tembus Rp 5,9 Triliun
-
IKN Masuki Babak Baru: 20 Ribu Pekerja Disiapkan untuk Percepatan Pembangunan
-
Aksi Nekat Warga Gali Aspal Demi Kabel, Jalan Abdurrasyid Samarinda Amblas