SuaraKaltim.id - Beredar video berdurasi beberapa detik memperlihatkan seorang oknum Aparatur Sipil Negara (ASN) menendang motor seorang wanita. ASN itu diduga menggunakan mobil berkelir hitam.
Di hadapan orang banyak, oknum ASN menendang kendaraan tersebut sampai berbunyi. Bukan cuma itu, wanita itu bahkan terhempas usai ditendang oleh oknum ASN.
Peristiwa itu direkam oleh seorang pengendara lain. Dalam rekaman, terlihat beberapa orang di sekitar memperhatikan aksi penendangan.
Video itu viral dan diunggah oleh akun @kabarnegri. Admin dari akun tersebut juga memberikan keterangan di unggahannya.
"Oknum ASN Tendang Motor Wanita Hingga Terhempas. !! SINJAI -- Beredar Video di sosial media oknum pegawai negeri sipil menendang motor yang dikendarai perempuan. Selasa, (13/09/2022). Video yang berdurasi 15 detik itu memperlihatkan seorang oknum pegawai negeri sipil (ASN) menendang motor perempuan yang menggunakan helem itu lalu terhentak terjatuh di samping mobil minibus hitam," jelasnya, dikutip Rabu (14/9/2022).
Admin mengatakan, dari hasil penelusuran BKM oknum ASN tersebut berinisial AA. Ia diduga berkantor di Dinas Pemuda dan Olah Raga (Dispora) Sinjai.
Admin juga menuturkan, Kasat Reskrim Polres Sinjai, AKP Syafruddin, membenarkan jika ada kejadian oknum ASN Sinjai menendang motor seorang wanita.
"Betul pak, info an.a.adi , ASN, instansi belum kami tau pasti dan yang bersangkutan Baru diamankan di polres. Ungkap kasat Reskrim Sinjai saat dihubungi BKM via watshap," bebernya.
Tanggapan warganet
Baca Juga: Heboh Kuburan Bermotif Loreng Harimau, Banjir Komentar Gurauan
Warganet yang melihat unggahan itu lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka yang merasa kesal dengan aksi penendangan yang dilakukan oknum ASN tersebut.
"Bahlul semua yg dstu...diam bak patung semua..," katanya.
"Ga mgkn lah klo dipecat, paling diberi sanksi," singgungnya.
"Knp pada diem aja ," tanyanya.
"PECAT," tegasnya.
"Kawal sampe di pecat," sahutnya.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 5 Rekomendasi Cushion Lokal dengan Coverage Terbaik Untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp50 Ribuan
Pilihan
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
Terkini
-
Megawati: Penjajahan Kini Hadir Lewat Algoritma dan Data
-
Budi Arie: Projo Berubah, tapi Tetap Setia pada Negeri dan Rakyat
-
Kaltim Pimpin Transaksi Digital di Kalimantan, Nilai QRIS Tembus Rp 5,9 Triliun
-
IKN Masuki Babak Baru: 20 Ribu Pekerja Disiapkan untuk Percepatan Pembangunan
-
Aksi Nekat Warga Gali Aspal Demi Kabel, Jalan Abdurrasyid Samarinda Amblas