SuaraKaltim.id - Dua orang diduga pasangan suami istri (pasutri) nekat menjadi maling dengan berpura-pura jajan di sebuah kedai makanan. Aksi maling yang dilakukan pasutri itu terekam kamera pengawas atau CCTV di lokasi.
Dilihat Minggu (25/9), dalam video yang beredar di media sosial, pasutri itu diduga membawa anaknya saat beraksi mencuri handphone. Berdasar narasi video yang diunggah akun Instagram, @info_jakartapusat, peristiwa pasutri kompak mencuri HP itu terjadi di kedai Baso Aci Mantan di Jalan Sumur Batu Raya, Kemayoran, Jakarta Pusat, Minggu, hari ini.
Tampak seorang wanita awalnya memasuki kedai tersebut. Tak lama, wanita itu keluar lagi setelah berpura-pura sebagai pengunjung. Lalu terlihat pria diduga suaminya memasuki kedai disusul lagi istrinya yang membawa anak. Terlihat mereka kompak masuk dengan berpura-pura hendak memesan makanan.
Dalam rekaman CCTV, sembari menggendong anaknya, pria bermasker dan berkaos hitam itu lalu mengambil sebuah HP yang tergeletak di meja makan. Tak lama, dia bersama istri dan anak yang digendong itu lalu meninggalkan kedai tersebut tanpa membeli apa-apa di kedai itu.
Beredarnya video pasutri kompak maling HP menjadi sorotan warganet. Beragam komentar diutarakan sejumlah warganet menanggapi video itu. Kebanyakan warganet merasa emosi atas tindakan pencurian yang dilakukan pasutri tersebut.
Bahkan ada warganet yang menganggap jika para pelaku yang melibatkan anak saat beraksi mencuri pantes diperkarakan ke ranah hukum.
"Di depan rukonya ada cctv nya gak? Kalo ada liat platnya aja ini.. Parah banget si yaAllah ngasih makan anak dari hasil mencuri," timpal akun @
aan****.
"Cari plat nomer nya bang," geram akun @in.****.
Kontributor : Muhammad Indian Rais
Baca Juga: Ngeri! Emak-Emak Berdaster Ngaku Ditabrak, Cegat Motor hingga Rampas Tas Pengendara Wanita
Berita Terkait
-
Ngeri! Emak-Emak Berdaster Ngaku Ditabrak, Cegat Motor hingga Rampas Tas Pengendara Wanita
-
Raffi Ahmad Blak-Blakan Menikah Dimodali Calon Mertua, Padahal Hanya Jadi Alasan
-
Cek Perkembangan Pendampingan, Menteri PPPA Kunjungi Anak Korban Kekerasan Seksual di Jakut
-
Duh! Bangunan Warung di Lumajang Ini Retak Gegara Efek Karnaval 'Sound System'
-
Mengaku Polisi, Pria Diduga Lakukan Pemerasan ke Warga: Tolong Lah Bantu Buat Beli Rokok
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Raffi Ahmad ke Tambak! KKP Gandeng The Dudas-1 Promosikan Perikanan Modern
-
Perawatan Jalan Tol Bukan Gangguan, tapi Upaya Jasamarga Jaga Keamanan Pengguna
-
Soal Polemik Air Kemasan, DPR Ajak Publik Pahami Proses Ilmiahnya
-
Logo Berubah, Loyalitas Tak Bergeser: Projo Masih Bersama Jokowi
-
Budi Arie Ajak Projo Kawal Pemerintahan Prabowo dan Gibran