SuaraKaltim.id - Reza Rahadian Matulessy atau akrab dikenal dengan Reza Rahadian membeberkan sisa uang di rekeningnya. Dalam unggahan akun gosip @viral62com, pria keturunan Iran dan Ambon ini mengaku uangnya tak sampai Rp 5 juta.
Hal itu ia sampaikan kala dirinya diundang di salah satu acara. Sembari berbisik, ia mengaku uangnya hanya tersisa Rp 4 juta lebih.
"Duit terakhir di rekening gue dua hari yang lalu Rp 4.147.000," ucap pemain film itu, dikutip Senin (26/9/2022).
Hal itu lantas ditanggapi oleh pembawa acara. Ia menyamakan uang Reza dengan uang rakyat.
"Sama dengan (uang) rakyat?," tanyanya.
"Iya," jawab Reza sembari mengangguk.
Admin dari akun @viral62com lantas memberikan keterangan diunggahannya itu. Ia juga bertanya kepada warganet soal uang di rekening mereka.
"Kalo duit terakhir di rekening kalian ada brp?," tanyanya.
Tanggapan warganet
Baca Juga: Shin Tae-yong Balas Pujian Luis Milla, Monyet Ambil Alih Paket Kurir
Warganet yang melihat unggahan itu lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka yang membeberkan sisa uang di rekening masing-masing. Ada juga yang menyebut uang Reza Rahadian tak sama dengan uang rakyat.
"100rb smp akhr bln ," akunya.
"Ini segitu ga mengsedih deh kayanya ga sama kaya rakyat," ucapnya.
"Tgl berapa iniiii tinggal 38rebu," sebutnya.
"Empat juga bang. Empat ribu," ujarnya.
"Rekening dia ada bbrp ya besti gak kaya kalian ya.. ," katanya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Karawang di Ujung Tanduk Sengketa Tanah: Pemerintah-BPN Turun Gunung Bahas Solusi Cepat
- 5 Fakta Heboh Kasus Video Panas Hilda Pricillya dan Pratu Risal yang Guncang Media Sosial
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 6 Oktober 2025, Banjir Ribuan Gems dan Kesempatan Klaim Ballon d'Or
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga Mulai Rp6 Jutaan, Ramah Lingkungan dan Aman Digunakan saat Hujan
Pilihan
-
Waketum PSI Dapat Tugas dari Jokowi Usai Laporkan Penyelewengan Dana PIP
-
Ole Romeny Diragukan, Siapa Penyerang Timnas Indonesia vs Arab Saudi?
-
Wasapada! Trio Mematikan Arab Saudi Siap Uji Ketangguhan Timnas Indonesia
-
Panjatkan Doa Khusus Menghadap Kabah, Gus Miftah Berharap Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia
-
Profil PT Mega Manunggal Property Tbk (MMLP): Emiten Resmi Dicaplok ASII
Terkini
-
Sambut IKN, Bulog Bangun Jaringan Gudang di Kabupaten Penyangga Kaltim
-
1.500 Warga Sidrap Desak DPR Revisi UU 47/1999, Tuntut Kepastian Batas Wilayah
-
Dua Kades Diduga Terlibat Tambang Emas Ilegal di Tabang, Camat: Mereka Tak Paham Aturan
-
Sekolah Rakyat Siap Hadir Dekat IKN, Pemkab PPU Sediakan Lahan 6,7 Hektare
-
Tak Miliki Izin, Gudang Semen di Bontang Selatan Disemprit DPMPTSP