SuaraKaltim.id - Tragedi di Stadion Kanjuruhan masih menyita perhatian publik. Seluruh dunia berduka atas meninggalnya ratusan orang usai pertandingan Arema FC vs Persebaya Surabaya pada Sabtu (1/10/2022) malam.
Beberapa video saat suporter berada di stadion bahkan viral di media sosial (Medsos) Instagram. Seperti yang diunggah oleh akun @penikmatgamon ini.
Dalam video tersebut, terlihat seorang pemuda berbaju putih berada di dalam lapangan Stadion Kanjuruhan. Pemuda itu berlinang air mata. Tak jarang ia seperti ingin muntah.
Sesekali, menggunakan bajunya ia mengelap wajahnya. Ia terlihat seperti merasakan perih akibat gas air mata yang mengepung lapangan serta tribun Kanjuruhan.
Terdapat keterangan tulis dalam video itu. Yakni, hari, tanggal serta tahun. Tak cuma itu, terdapat pernyataan bahwa para ibu membenci sepak bola.
"2 OKTOBER 2022. Seluruh ibu membenci sepak bola," tulis pembuat video, dikutip Senin (3/10/2022).
Admin dari akun itu juga memberikan keterangan di unggahannya. Ia menuliskan bahwa sepak bola tak sebanding dengan nyawa. Lalu memberikan keterangan sumber video itu diperoleh dari mana.
"Sepak bola tak sebanding dengan nyawa #arema #persebaya #kanjuruhan. CR : //tiktok," katanya.
Tanggapan warganet
Baca Juga: 'Mana Empatinya?' Masih Ada Saja Pejabat yang Kepleset Lidah soal Tragedi Kanjuruhan
Warganet yang melihat unggahan itu lantas ramai memberikan tanggapan. Beberapa dari mereka mengaku akan merasa panik jika berada di posisi pemuda itu saat gas air mata ditembakkan.
"Jelas orang panik, jikalau Gas Air mata ditembakkan ," ucapnya.
"Lagian apaan bgt si? gua dr dulu ga suka sepak bola indonesia selain timnas nya , soal nya kek ga seru aja passing pd lemot kaku bgt gitu main bola + supporter nya bar bar / rusuh gt jelek bgt," tuturnya.
"Tpi dalam FIFA penggunaan senjata api Di larang tpi knp di tembak," serunya.
"Jadi yang salah siapa y? ," tanyanya.
"Anaknya pergi dengan senang buat nnton bola, balik rmh udh g bernyawa, alfatihah," sebutnya.
"Karena gas air mata ke tribun penonton makanya jadi masuk ke lpangan," katanya.
"Kalau ga ada gas air mata gak bakal gitu," ujarnya.
"Mama gw dengar kabar nya langsung ngelarang abg gw nntn sepak bola lagi," tulisnya.
Berita Terkait
-
Tak Cuma Makam, Viral Rumah Nia Kurnia Sari Gadis Penjual Gorengan yang Tewas Malah Jadi Tempat Wisata Warga
-
Terungkap, Ivan Sugianto Juga Suruh Siswa SMA Sujud dan Menggonggong Saat Dimediasi Kepala Sekolah
-
Isu Video 12 Menit Viral, Segini Penghasilan YouTube ONIC Lydia
-
Cara Lihat Pesan Send The Song Untukmu, Berikut Langkah-langkahnya!
-
Seberapa Kaya Jhon LBF? Janji Kuliahkan Siswa SMA Korban Ivan Sugianto sampai ke Luar Negeri
Tag
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
-
Prediksi Robby Darwis: Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Jadi Kunci?
-
Nilai Tukar Rupiah Merosot Pagi Ini Jelang Rilis Neraca Perdagangan
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
-
Pemerintah Mau Hapus BPHTB Hingga Permudah Izin Pembangunan
Terkini
-
Survei Cyrus: Rudy-Seno Unggul Elektabilitas 54,2%, Tren Dukungan untuk Isran-Hadi Menurun
-
Tol Balikpapan-Samarinda Sepi Peminat Meski Persingkat Waktu Menuju IKN, Apa Alasannya?
-
Langkah Hukum Rudy Mas'ud Terhadap Aktivis Dinilai Kontraproduktif untuk Kampanye, Kata Musyanto
-
Dukungan Isran Noor pada Pemuda Konservasi Kaltim, Wujud Kepedulian Terhadap Alam
-
IKN Tak Berpenghuni? Akademisi Sindir Minta Jokowi yang Jadi "Penunggunya"