SuaraKaltim.id - Beredar video dengan durasi beberapa detik memperlihatkan seorang pria yang menangis. Di video itu, juga ada 2 artikel yang menyinggung soal Rizky Billar ditelepon Raffi Ahmad.
Panggilan seluler yang dilakukan keduanya itu, disebut soal nasehat Raffi kepada Billar. Di judul artikel, Raffi mengatakan Billar seharusnya bisa mengakui kesalahannya.
Video itu diunggah di akun gosip @viral62com. Admin dari akun itu juga memberikan keterangan lain di unggahannya.
"setuju gak sih, sebaiknya billar akui kesalahan...," tuturnya, dikutip Selasa (11/10/2022).
Baca Juga: Marissya Icha Lantang Lebih Memilih Support Lesti Kejora Dibandingkan Rizky Billar
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat unggahan itu lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka yang setuju dengan pernyataan Raffi meminta Billar untuk mengakui kesalahannya.
"Sampe kudu di telp , dihujay netizen rame rame untuk ngaku salah. Sombong benerrr..merasa bener stlh nyiksa perempuan. Ngaku salah aja kudu ditelp orang...ternyata bukam wanita yg gk pernah salah," singgungnya.
"Ngaku salah, minta maaf, temui mertua bareng ortunya juga, sungkem. InsyaAllah publik masih simpatik kalo begini. Kalo defensif sekeluarga, kayaknya netijen malah makin geram.," jelasnya.
"Uda minta maaf duluan pahalany masyaAlloh....Alloh paling syng kepada hambany jika mereka bertikai dan dia meminta maaf duluan...apa g seneng d sayang Alloh. Terus yang satu ny memaafkan masya Alloh tambah lg sayang nya....dan setan membleh ga jadi pakek mahkota..," tuturnya.
Baca Juga: Tante Ernie Bikin Heboh! Unggah Foto Pakai Blazer Merah Tanpa BH
"Kalau emang salah ya hrs ngaku,,,, jgn takut mengakui kesalahan itu adalah sebuah proses agar kita jd tmbh dewasa... Kalau ada sanksi ya diterima itulah bentuk tanggung jwb kita....," sebutnya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
'Capek Pak Dedi' Kata Pelajar Jawa Barat Yang Protes Wajib Jalan Kaki ke Sekolah
-
Main Catur Lawan Prabowo, Gestur Kekalahan Raffi Ahmad Disorot
-
Berapa Anak Dedi Mulyadi? Gubernur Jawa Barat Larang Punya Banyak Anak Lewat KB Pria Vasektomi
-
Manfaat Vasektomi Untuk Kesehatan: Kebijakan Baru Dedi Mulyadi Tapi Diharamkan MUI
-
5 Rekomendasi Merek Tas Lokal Pria Terbaik, Kualitas No Abal-abal
Tag
Terpopuler
- Selamat Tinggal Denny Landzaat, Bisa Cabut dari Patrick Kluivert
- Selamat Datang Pascal Struijk di Timnas Indonesia, Ini Bisa Bikin China Ketar-ketir
- 5 Motor Bekas Murah Harga Rp2 Jutaan: Semurah Sepeda Listrik, Mesin Bandel
- CEK FAKTA: Link Rekrutmen Koperasi Desa Merah Putih, Gaji Capai Rp8 Juta
- 7 Rekomendasi Sunscreen Korea Terbaik Dunia, Tersedia di Indonesia
Pilihan
-
Dilepeh Ajax, Simon Tahamata Kirim Sinyal Mau Jadi Dirtek Timnas Indonesia?
-
Tunda Pesta Juara Persib! Malut United Bongkar Cara Jinakkan Maung Bandung
-
Bali Blackout, Update Terkini Listrik di Pulau Dewata Padam
-
Sekolah Perintis Peradaban Magelang: Mengajar Anak Menjadi Tuan atas Diri Sendiri
-
Prabowo Bakal Kenakan Tarif Pajak Tinggi Buat Orang Kaya RI
Terkini
-
Raih Saldo Gratis Sekarang! Klaim Link DANA Kaget Aktif Hari Ini
-
Kumpulan DANA Kaget Asli Terbaru, Waspada Link Saldo Gratis Palsu!
-
Daftar 3 Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Buruan Klaim Sebelum Kehabisan!
-
Dapatkan Saldo DANA Gratis Terbaru Sekarang Juga! Klaim Link Dana Kaget Berikut Sebelum Kehabisan!
-
Ayo Gercep! 3 Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Buruan Klaim