SuaraKaltim.id - Video istri Ferdy Sambo, Putri Candrawathi yang tampak menangis saat menjadi terdakwa kasus pembunuhan terhadap Brigadir J atau Yosua di persidangan menjadi sorotan netizen. Dalam video yang beredar itu, ada netizen yang menyoroti arah mata Putri yang disebut sempat melihat kamera dan lalu menangis.
Adapun sidang perdana Putri itu digelar di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Selasa (18/10/2022) kemarin. Peristiwa Putri menangis itu terjadi saat tim pengacara membacakan eksepsi atau nota keberatan menanggapi dakwaan jaksa penuntut umum.
Ekpresi Putri yang sempat mengelap air mata sebelum matanya mengarah ke kamera awak media di sidang itu bahkan disebut-sebut hanya akting belaka. Hal itu terkuak setelah video Putri diputar secara slow motion atau gerak pelan.
Video Putri yang disebut sedang berakting itu viral di media sosial (Medsos). Akun Instagram @nyinyir_update_official turut mengunggah video Putri tersebut.
Baca Juga: Muka Jadi Bengkak dan Akui Punya Penyakit Autoimun, Denise Chariesta:Kayanya Gue Kena Azab Deh!
"Netizen jeli banget yah bisa bisanya dapatin bagian ibu PC lihat kamera trus ngelap air mata," tulis akun @nyinyir_update_official dikutip Selasa (18/10/2022).
Beredarnya video Putri yang sempat tersorot sedang memerhatikan kamera jurnalis di sidang sebelum menyeka air mata turut dibanjiri komentar netizen. Rata-rata netizen geram dengan video Putri yang dianggap pura-pura saat bersidang.
Bahkan, video itu pun membuat netizen lainnya geram. Komentar sarkastis dan kecaman dari netizen membanjiri kolom komentar akun yang mengunggah ulang video itu.
"Tolong di bebaskan pak. BEBASKAN DARI DUNIA, masukan ke akherat ," tulis akun @fey****.
"Drama queen sesungguhnya....bu PC jangan main" sama nitizen ya,,, nitizen tuh jeli" Dan pinter" sekarang," timpal akun @vth*****.
Baca Juga: Viral, Video Detik-detik Longsor di SMAN 1 Sukajaya Bogor Timpa Sejumlah Motor
"Terbalik kali. Nenek gayung ini yang puber kedua dan naksir sama Brigadir J. Tapi Brigadir J nolak. Jelaslah Brigadir J nolak, calon istrinya aja lebih cantik," sindir akun @nur****.
Berita Terkait
-
Cara Mencairkan Koin Snack Video Jadi Rupiah, Langsung Bisa Buat Jajan
-
Another Simple Favor, Proyek Reuni Anna Kendrick-Black Lively Rilis 1 Mei
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Vadesta Meminta Doa Restu Untuk Cinta Masa Depan dalam Single Terbaru Anagata
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN