SuaraKaltim.id - Norma Rismala akhirnya tampil ke publik setelah berani membongkar skandal perselingkuhan antara ibu kandungnya dengan sang menantu. Meski mengaku bakal membuka pintu maaf, Norma menilai sang ibu tak akan meminta maaf terkait skandal seksnya dengan mantan suami sang anak.
Pernyataan itu disampaikan Norma kala diundang menjadi tamu dalam acara podcats yang dipandu artis Denny Sumargo. Cuplikan video atas pernyataan Norma dalam acara itu viral setelah diunggah ulang oleh akun Instagram, @rumpi_gosip.
Dalam video yang dilihat pada Kamis (29/12/2022), Denny Sumargo sempat bertanya kepada Norma apakah dirinya akan memaafkan tindakan ibunya yang telah berselingkuh dengan sang menantu hingga merusak rumah tangga anaknya sendiri.
Terkait hal itu, Norma justru mengaku hingga saat ini tak pernah terucap dari mulut ibunya untuk meminta maaf.
Baca Juga: Profil dan Biodata Norma Risma, 'Suamiku Selingkuh dengan Ibuku'
"Kalau ibu minta maaf sama kamu, kamu maafin gak?," tanya Denny Sumargo ke Norma.
"Gak tahu juga, kayaknya sih gak akan minta maaf sama aku, karena sampai detik ini juga dia gak minta maaf gitu," timpal Norma.
Meski mengaku siap memaafkan, Norma mengaku sudah tidak sudi lagi untuk satu rumah dengan ibunya.
"Ya sudah siap, tapi kalau untuk kembali lagi, aku ikut sama dia, aku gak mau," katanya.
Denny Sumargo kembali melempar pertanyaan kepada Norma seumpama ibunya itu tak mau meminta maaf jelang maut menjemput. Norma lagi-lagi memastikan akan membuka pintu maaf, walau sang ibu sudah menyakiti hatinya.
Baca Juga: Tak Habis Pikir, Eks Mertua Norma Risma Masih Coba Bela Anak Usai Digerebek: Tetangga Cuma Sirik
"Suatu hari kamu ketemu ibu, ibu sudah mau berpulang nih. ibaratnya kamu udah gak bertemu lagi. Kamu mau maafin ibu gak tanpa dia minta maaf?" tanya Denny Sumargo.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Kuliti Habis Paula Verhoeven, Denny Sumargo Pertanyakan Level Kebahagiaan Pernikahan Baim Wong
-
Paula Verhoeven Ganti Kontak Niko dengan Nama Cewek Biar Tak Salah Paham: Gimana Ya Ngomongnya
-
Paula Verhoeven Ungkap Fakta Mengejutkan Soal NS: Dia Mau Datang dengan Istrinya
-
Sering Terima KDRT dari Baim Wong, Paula Verhoeven: Air Tuba Dibalas Air Susu
-
Ditanya Bahagia atau Tidak Nikah dengan Baim Wong, Paula Verhoeven Bingung
Terpopuler
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
- Pemain Sinetron Inisial FA Ditangkap Kasus Narkoba, Siapa?
- 5 Rekomendasi Serum Mencerahan Wajah: Tersedia di Indomaret, Harga Mulai Rp18 Ribuan
Pilihan
-
Gyukatsu Kyoto Katsugyu Hadir di Tangsel: Sensasi Daging Lumer di Mulut, Autentik Kyoto!
-
Sengketa PSU Siak Berlarut-larut: Jangan sampai Nafsu Berkuasa Merusak Sosial Ekonomi
-
Diisi Tokoh Top Dunia! Danantara Masih Mandul, Tajinya Belum Terlihat
-
Sosok Mbok Yem, 'Penjaga' Gunung Lawu dan Warungnya yang Legendaris
-
Ormas 'Obok-obok' Proyek Pabrik BYD, BKPM: Ini Citra Buruk, Indonesia Seolah Jadi Sarang Preman
Terkini
-
Diduga Diusir, Pasien Balita di RSUD AWS Samarinda Ternyata Alami Risiko Medis Tinggi
-
Pemprov Kaltim Tawarkan Peluang Emas: Australia Diajak Bangun Rumah Sakit di Pedalaman
-
Pembangunan IKN Kembali Jalan, Kontrak Infrastruktur Siap Teken Mei
-
Soal Tugu Pesut Rp 1,1 Miliar, DPRD Samarinda: Itu Bagian dari Perencanaan Kota
-
Berbagi Cuan Sekali Klik: DANA Kaget Hadir Lagi Hari Ini!