SuaraKaltim.id - Aksi emak-emak saat berkendara di jalan kadang membuat pengendara lainnya hingga petugas geleng-geleng kepala. Belakangan ini, muncul video di media sosial yang menampilkan seorang pengendara wanita tanpa helm nekat menerobos puluhan anggota polisi saat menggelar razia gabungan.
Dalam video yang diunggah ulang akun Instagram, @netizeniseng, tampak, emak-emak itu tidak menghiraukan ketika sempat diarahkan petugas untuk menepikan sepeda motornya.
Namun, berdasarkan video yang viral itu, wanita itu tetap santai melintasi razia itu. Aksi nekat emak-emak berhijab itu pun membuat aparat terdiam.
Puluhan polisi dan anggota Dishub pun hanya bisa memandangi wanita itu yang tetap menancap gaspol motor matiknya.
Baca Juga: Mengenal Pajak Girik yang Masih Dibayarkan Bripka Madih, Apa Itu?
"Ya ampun Mak," kata akun @ne*******, dikutip Kamis (09/02/2023).
Video aksi emak-emak nekat menerobos razia gabungan itu menjadi sorotan publik. Beragam komentar dari warganet pun membanjiri video itu.
Banyak warganet yang mengomentari video itu dengan nada berguyon. Di sisi lain, banyak juga warganet yang menyebut jika peristiwa itu terjadi di Pangandaran, Jawa Barat.
"Ini di pangandaran loh, polres pangandaran aja sampe gedek2 liatnya," tulis akun @_a******.
"Raja jalanan dilawan," timpal akun @fh******.
Baca Juga: Menangis Merengek Dijemput Paksa Polisi, Nikita Mirzani Bersimpuh Minta Maaf, Cek Faktanya
"Emang emak-emak ras terkuat di muka bumi, polisi segitu banyak aja gak ada yg berani berhentiin dia," kata akun @de*****.
Berita Terkait
-
Ratusan Polisi Jaga Aksi Bela Palestina di Kedubes AS, Kapolres Jakpus Larang Anak Buah Bawa Senpi
-
Terungkap, 5 Fakta di Balik 3 Mobil Polisi Terbakar Dekat TPU Pondok Ranggon
-
Lisa Mariana Dipolisikan, Ini 5 Fakta Terbaru Kasusnya dengan Ridwan Kamil
-
Penangkapan Berujung Ricuh, Ini Kronologi 3 Mobil Polisi Dibakar Massa di Pondok Ranggon
-
Wanita Ini Kehilangan Sepeda di Parkiran MRT, Publik Soroti Ruwetnya Pelaporan Kehilangan ke Polisi
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Sekali Klik, Saldo Masuk! Begini Cara Dapat Untung dari DANA Kaget
-
Langkah Perempuan Kaltim Menuju Mimpi: Pendidikan Gratis hingga S3
-
Waspada DBD! Kaltim Catat 1.375 Kasus Sejak Awal Tahun
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker