SuaraKaltim.id - Seorang pemotor wanita beraksi heroik dengan mengawal mobil ambulans yang sedang membawa pasien bayi menuju rumah sakit.
Bahkan, emak-emak pengendara motor matic itu menyingkirkan plang penghalang jalan saat mengawal ambulans yang sedang membawa pasien bayi.
Aksi heroik emak-emak itu direkam sopir ambulans saat mendapat pengawalan hingga beredar di media sosial (Medsos).
Dalam video yang diunggah ulang akun Instagram @terang_media, seorang pemotor wanita tanpa mengenakan helm beraksi heroik untuk mengawal ambulans yang terjebak macet.
Baca Juga: Emak-Emak Ngotot Ogah Bayar Paket COD, Marahi Kurir di Depan Anak
Dalam video itu, tampak emak-emak berdaster hitam itu melaju dengan sepeda motor matic untuk membuka jalan bagi ambulans yang sedang membawa pasien bayi.
Tampak wanita nekat sendirian melintas di jalur berbeda untuk mengawal mobil ambulans. Tak cuma mengawal, emak-emak itu pun sempat berhenti untuk meminggirkan plang penghalan jalan agar bisa dilintasi ambulans tersebut.
Berdasarkan narasi dalam unggahan video, peristiwa itu terjadi di Sukabumi pada Minggu (30/04/2023) lalu. Disebutkan mobil ambulans yang dikawal wanita itu sedang membawa bayi berusia delapan minggu dalam kondisi kesehatan kritis.
Sontak aksi heroik emak-emak yang mengawal ambulans di jalan raya itu menjadi sorotan netizen. Bahkan, tindakan wanita itu banjir pujian.
"Ras terkuat di bumi," kata seorang warganet.
"Manusia terkuat kawal ambulance," timpal warganet yang lain.
"Keren mak," puji warganet lainnya.
"Kelazzzzz," timpal warganet yang lain lagi.
Kontributor : Muhammad Indian Rais
Berita Terkait
-
Kompak Geruduk Istana, Ini Sederet Tuntutan Massa Pendemo Perempuan ke Prabowo
-
Nantikan! Ji Seung Hyun dan Jung Hye Sung Siap Menghibur di Film Aksi Komedi Baru
-
Aksi Marselino Ferdinan Disamakan dengan Messi hingga Cristiano Ronaldo saat Lawan Albulayhi: The Real Gangster
-
20 Gerai Pizza Hut Indonesia Tutup, Aksi Boikot Sukses?
-
Jalan Kaki Tingkatkan Harapan Hidup hingga 11 Tahun, Ini Hasil Penelitian Terbaru
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Hibah $7,6 Juta dari AS untuk Wujudkan Pusat Komando di IKN
-
Pilkada Serentak Kaltim, Milenial dan Gen Z Diharapkan Jadi Penentu Arah Baru
-
Klarifikasi 4 Lurah Terkait Bimtek, Polisi Bontang Pastikan Penyelidikan Berlanjut
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS