SuaraKaltim.id - Predator seks tampaknya tak mengenal waktu saat beraksi mengincar korbannya. Baru-baru ini, aksi pelecehan seksual itu menimpa seorang wanita dan viral di media sosial (Medsos).
Pelaku yang beratribut ojek online (ojol) itu menepuk bokong wanita berhijab saat sedang berjalan kaki. Peristiwa itu terjadi saat keduanya berpapasan di dalam gang permukiman warga.
Aksi pelaku begal bokong itu terekam kamera pengawas alias CCTV di sekitar lokasi. Berdasar rekaman CCTV, awalnya korban sedang berjalan kaki sambil bermain HP.
Namun, wanita itu dilecehkan saat berpapasan dengan pria yang mengendarai sepada motor matic. Tampak, pria itu mengggunakan jaket hitam dan helm ojol.
Baca Juga: Penemuan Mayat Pria di Ketapang, Diduga Awak Kapal yang Tenggelam
Setelah mengalami pelecehan, wanita berhijab itu hanya terdiam sembari memandangi pelakunya yang kabur dari lokasi.
Berdasarkan unggahan akun Instagram @merekamjakarta, aksi pelaku begal bokong yang menyasar wanita berhijab terjadi kawasan Duri Kosambi, Cengkareng, Jakarta Barat pada Minggu (09/07/2023) sore.
"Pemotor itu menepuk p4ntat perempuan yang sedang berjalan kaki," tulis akun pengunggah video, disadur Rabu (12/07/2023).
Setelah videonya berdedar di jagat maya, peristiwa begal bokong yang dilakukan pria berhelm ojol itu mengundang kemarahan banyak netizen.
Namun, sebagian netizen mempertanyakan sikap korban yang tidak berteriak setelah mengalami pelecehan dari pelaku.
"Mbaknya diam aja ga teriak kan udah pelecehan," tulis netizen.
Berita Terkait
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Kembalikan Potongan Aplikasi Ke 10 Persen: Penindasan Terhadap Ojol Harus Dihentikan
-
Viral Warga Tak Minta Selfie Saat Gibran Lewat, Netizen: Pantesan Suka Pergi ke SMP
-
Warga Tewas Usai Ditembak Oknum Aparat, Susi Pudjiastuti Sentil Isu Tambang Ilegal: Tutup!
-
Iklan Esemka Tahun 2012 Viral Lagi, Netizen: Satu Negara Kena Prank
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
Terkini
-
Jadwal Imsak untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 14 Maret 2025
-
Sidak Satgas Pangan: Minyakita di Balikpapan Kurang Takaran, Melebihi Batas Toleransi
-
Efisiensi Anggaran Prabowo Berdampak: Jumlah Penumpang Bandara APT Pranoto Anjlok
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
Jadwal Buka Puasa untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 13 Maret 2025