SuaraKaltim.id - Dua Aparatur Sipil Negara (ASN) di Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (Disdamkartan) Bontang kembali terkonfirmasi positif menggunakan narkoba jenis sabu.
Padahal, kedua ASN itu sedang menjalani rehabilitasi. Usai mereka kedapatan mengkonsumsi barang haram itu di Mei lalu.
Kepala BNNK Bontang Lulyana Ramdhani mengatakan, terjaringnya kedua ASN ini karena tim melakukan kontrol usai 3 bulan keduanya menjalani rehabilitasi.
Memang katanya, untuk memastikan semua pasien rehabilitasi harus memiliki progres selama menjalani rawat jalan dengan konsultasi.
Baca Juga: PPPK Resmi Dapat Pensiun, Lalu Apa Bedanya dengan ASN Lain?
"Jadi bukan didapat lagi. Cuman yang kemarin positif dia didapat masih aktif menggunakan. Ini kita masih dalami dulu. Kami tes minggu lalu. Ada 2 ASN Disdamkartan," katanya, melansir dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, Kamis (09/11/2023).
Lebih lanjut BNNK Bontang masih belum ingin menginformasikan identitas keduanya. Saat ini, masih dilakukan hasil evaluasi Rehab yang akan dilaporkan ke Pemkot Bontang.
Untuk diketahui, BNNK Bontang pernah melakukan rehabilitasi kepada 4 ASN yang di Kota Taman yang terjaring narkoba pada Mei 2023 lalu.
"Kalau yang dua tidak lagi. Tersisa 2 saja ini masih aktif kalau berdasarkan tes urinenya," pungkasnya.
Baca Juga: Perbedaan Uang Pensiun PNS dan PPPK Usai UU ASN Disahkan, Salah Satunya JHT
Berita Terkait
-
Ungkap Jaringan Narkoba Internasional, 207 Kg Sabu dan 90 Ribu Ekstasi Disita
-
Tim Pemenangan Paslon Robinsar-Fajar Bentuk Satgas Money Politics dan Monitoring ASN
-
Ugal-ugalan Tabraki Banyak Pengendara di Tangerang, JFN Ternyata Bawa Sabu Sambil Nyetir Truk
-
Cara Cetak Data Diri di PDM Non ASN Kemenag, Syarat Melamar PPPK Kemenag 2024
-
Cek PDM Non ASN Kemendag di Mana? Ini Link serta Cara Mendaftarnya
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Unik dan Sehat! Sporturism Kaltim Tawarkan Pengalaman Olahraga Sambil Petik Buah
-
Hadi Mulyadi: Pemprov Kaltim Terus Wujudkan Akses Pendidikan bagi Penyandang Disabilitas
-
Ekonomi Kaltim Tumbuh Stabil 5,52 Persen YoY, Sektor Listrik dan Gas Melonjak 18,74 Persen
-
Izin Kampanye di GOR Kadrie Oening Dihambat, Tim Isran-Hadi Protes Keras
-
Aroma Ketidakadilan di Debat Pilkada Kaltim? Tim Hukum Isran-Hadi Desak Transparansi KPUD